Wedang/Es Semlo

Dipos pada February 12, 2022

Wedang/Es Semlo

Anda sedang mencari inspirasi resep Wedang/Es Semlo yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Wedang/Es Semlo yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Wedang/Es Semlo, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Wedang/Es Semlo enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Wedang/Es Semlo sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Wedang/Es Semlo memakai 10 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dari resep asli mba @Nidarudi 🤗🙏 aku pakenya pisang tanduk...ntah knp kok susah niyh cri pisang kepok disini😒 Tentang wedang/es semlo.. Minuman khas Keraton Yogyakarta yang juga merupakan salah satu hidangan favorit Sultan Hamengkubuwono IX. Meski serupa setup pisang, namun minuman ini unik karena disajikan dingin dengan es walau bahannya kaya akan rempah yang biasa dipakai untuk resep wedang hangat. Jdi mo diminum dingin atau hangat dua nya ga kalah enaak yaaaa🤤😍 #CookpadCommunity_Bogor #AnjangsanaKhas_Yogya #PekanCooksnap

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Wedang/Es Semlo:

  1. 2 Pisang tanduk potong 2 cm
  2. 7 Cengkeh
  3. 2 Kayu manis
  4. 4 lembar kayu Secang
  5. 150 gram Gula pasir
  6. Sejumput Garam
  7. 1 lembat Pandan simpulkan
  8. 1/2 Jeruk nipis ambil airnya
  9. Secukupnya Es batu
  10. Secukupnya air utk merebus

Langkah-langkah untuk membuat Wedang/Es Semlo

1
Campurkan air,secang, gula pasir,cengkeh,kayu manis pandan,garam lalu masak dgn api sedang hingga mendidih dan berubah warna
Wedang/Es Semlo - Step 1
Wedang/Es Semlo - Step 1
2
Setelah mendidih masukan potongan pisang masak hingga pisang matang
Wedang/Es Semlo - Step 2
Wedang/Es Semlo - Step 2
3
Sajikan dgn kucuran air jeruk nipis...tambahkan es jika ingin dingin atau biarkan hangat jika tdk ingin dingin
Wedang/Es Semlo - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

STMJ (susu telur madu jahe)

STMJ (susu telur madu jahe)

Di musim yg cuaca lagi ga nentu begini...rawan banget flu batuk,ini caraku untuk tetap menjaga stamina agar bisa terus sehat bisa menjalankan aktifitas seperti biasa

3 - 4 orang
45 menit
Wedang Madu Fibercreme

Wedang Madu Fibercreme

Source : Pipi #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Bandrek susu

Bandrek susu

Minuman khas jawa barat , biasanya pasti nemu di toko oleh-oleh khas bandung dalam bentuk bubuk sachet, coba bkin sendiri ternyata rasanya pas banget ditenggorokan juga hangat dibadan Source : @retnoadiesty #Cookpad10 #CookpadCommunity

Chai Masala

Chai Masala

Mumpung ada stok rempah-rempah di rumah, coba buat Chai Masala alias teh India ala @kitchenoflove. Rasanya? Nuansa rempah banget 😍 #masakbarengkakmin #MBKakmin_MinumanHangat #CookpadCommunity_Bandung

Wedang Jahe Rempah

Wedang Jahe Rempah

Minuman tradisional dengan bahan rempah kaya manfaat. Cocok banget diminum kala hujan, dapat menghangatkan badan dan memperkuat imun.

1 orang
15 menit
Wedang Angsle

Wedang Angsle

Angsle sebenarnya mirip dengan Wedang Ronde atau Sekoteng dari Jawa tengah atau Yogyakarta. Bahkan ada yang menyebut Angsle sebagai Wedang Ronde khas Malang, sering juga disebut dengan kolak khas kota Apel (Batu, Malang). (Sumber: Tribun) Sumber Resep @farah_annisa #Semanggi_SerbaHangat #PekanCooksnap #Wedangan #CookPadCommunity_Jakarta

Wedang Teh Nasgitel

Wedang Teh Nasgitel

Assalamu'alaikum Waktunya pilkada .. dukung team Lokal Yogyakarta yukss... duhh bingung pilih mana keren semua sih.... . . Tapi dari awal awal aku udah nginceng mb Ika @Nyoung_Inong07 ... ga tau yaaa kok langsung ngelirik aja sama mb Ika... semoga menang dan sukses yaa mb .... 🥰🥰 Source : @Nyoung_Inong07 #LTYogyakarta_Ika #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KopiJos #Idemasakku

Wedang Pokak

Wedang Pokak

Posbar 3C kali ini dengan tema wedang, siapa yang ga suka wedang? Pasti semuanya suka wedang dan punya wedang favorit. Kali ini saya membuat wedang pokak, konon wedang pokak ini berasal dari daerah madura. Pokak = patah, mungkin namanya terinspirasi dari cara pembuatannya. #CookingCommunityClass_KreasiWedangNusantara #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu #PesonaKulinerIndonesia

Wedang Secang

Wedang Secang

Masih dalam edisi cuaca dingin terus cari yang hangat-hangat. Kali ini bikin resep wedang secang punya mbak @Izza_2427 🥰 #MBKakMin_MinumanHangat #MasakBarengKakMin #TehMasala #PekanCooksnap #Cookpad_CommunityPalembang #AR_CangkirHangat #Wedangan #WedangSecang

68. Wedang Rimpang Jahe Gula merah

68. Wedang Rimpang Jahe Gula merah

Masih dengan tema cooksnap kandidat terpilih. Semangat mbk.. semoga maju ketahap berikutnya.. 😊😊😊💪💪 Cooksnap resep mbk @An_nesha https://cookpad.com/id/resep/15785211?invite_token=wRp1fi #LTKaltim_Nesha #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Berau

Jamu Beras Kencur

Jamu Beras Kencur

Buat jamu bikin sendiri apa lagi diminum keadaan dingin, entah kenapa enak bener deh nyetok di kulkas sehri ludes tuh hihii #resepbubu #cookpadcommunity_bandung #kenalanlewatrecook #TiketGoldenApronBatik #Cookpadindonesia

Wedang jahe serbaguna(rasa dan aroma lebih kuat)

Wedang jahe serbaguna(rasa dan aroma lebih kuat)

Apa kabar para sahabat semua ,kali ini saya mau mulai menyapa semuanya dengan sebutan sahabat saja 🤭 soalnya ternyata saya baru liat banyak juga pria yang suka memasak yaa ...wah keren sekali 😊 Baiklah sahabat semua ,sebelumnya saya sudah pernah share wedang jahe kali ini saya mau share resep intinya saja wedang jahe ya itu hanya menggunakan air,gula merah (pekat) utk membuat warnanya saja dan juga pastinya jahe ...nah karna ini jahe inti serbaguna sesuai namanya...jadi air jahe ini tidak begitu manis tapi memiliki rasa dan aroma yg kuat...jadi bisa kita kreasikan sendiri,dengan susu,atau madu...atau bisa juga di kasih jeruk nipis...baiklah simak resep dan cara buatnya yah sahabat 😊

20 menit
Es Bir Kotjok Khas Bogor

Es Bir Kotjok Khas Bogor

Source: Corrie Permadi https://cookpad.com/id/resep/14867940-es-bir-kotjok-khas-bogor?invite_token=nLTidW1M8i7GRRCCBPvpWKZs&shared_at=1624492898 Minuman ini tidak memabukkan, malah bikin badan qta jadi segar dan melegakan tenggorokan. #CookpadCommunity_Bekasi #Cookpad_Id #PotBerbisik_Bogor

Wedang Cemoe/Cemue

Wedang Cemoe/Cemue

Hujan² paling enak memang menghangatkan tubuh dengan minuman yang hangat². Kali ini saya bikin wedang cemoe favorit semua orang di rumah. Selama dimasak aroma santan, jahe, dan pandan tercium harum semerbak. Begitu sudah matang, semua tidak sabar ingin menikmati. Ada tekstur lembut dari roti, kriuk dari kacang tanah dan bawang goreng. Perpaduan rasa gurih santan, hangatnya jahe, dan rasa khas dari bawang goreng sungguh nikmat. Hah? Ada bawang goreng? Iya wedang ini pakai bawang goreng, dan justru ini yg bikin nikmat. Cobain deh. Wedang Cemoe adalah hidangan unik yang berada di Madiun. Berbeda dari ronde atau angsle, hidangan ini menggunakan santan. Dulu saya juga pernah membuat wedang ini, Alhamdulillah saya catat resepnya, jadi ga bingung kalau mau bikin lagi 🤭 https://cookpad.com/id/resep/12547924-wedang-cemoe-gampang-banget-buatnya #CocomtangPost_YangAnget #CookpadCommunity_Tangerang #PekanCooksnap #Wedangan

5 porsi
Tahwa | Wedang Kembang Tahu

Tahwa | Wedang Kembang Tahu

Selasa, 14 Des 2021 Bismillah Sejak pulang, badan lemes banget, batuk pilek meriang, udah 2 hari makan obat, lidah jadi pait, laper.. nyari-nyari makanan manis dingin dikulkas, nemu ini, tinggal 1/2 loyang, enak banget makannya, tenggorokan jadi dingin, keinget kalau saya belum upload resepnya nih.. Kemarin buatnya pas mau buat kulit tahu, untuk buat Gai Jor, tapi gak jadi.. malah jadi ini 😁, ampasnya saya buat cemilan untuk cila, cheetos 😂 Source resep : mba vey @Alodia_Kitchen , thx mba vey 🙏🏻❤ #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_id #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

Wedang Bajigur ala Hanjuang

Wedang Bajigur ala Hanjuang

Penasaran banget dng minuman ini, sudah lama pingin cooksnap tp mau buat blm sempat meski bahan ada, krn takut gak suka krn ada kopi dan santan, mikir gimana yah rasanya😂 tapi paling tidak hangat krn ada jahe.pas dapat kiriman jahe dari adik banyak, yah sudah dimanfaatkan yg bermanfaat😍 @ArtiWinarni #semanggisuroboyo #DiRumahAja #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

3 orang
20.menit
Wedang Jahe Kencur

Wedang Jahe Kencur

Bismillahirrahmanirrahim Kali ini buat wedang jahe kencur cocok dengan cuaca yang dingin dan hujan terus. Source : ibu Siswaty Elfin Bachtiar #Mingguke 2 #PejuangGoldenApronBatik

2 orang
15 menit
Bajigur

Bajigur

Bismillah Setiap hari angin berhembus kencang di Bogor, perlu asupan kehangatan dari minuman ☕ Source @ikasoerya #cookpadcommunity_Bogor #combongabibita_haneut #thrtehmin_penuhkehangatan

Wedang Kunyit Asam Serai

Wedang Kunyit Asam Serai

Bismillaah.. #wedangjahe #wedangkunyitasam #kunyitasam #wedangserai #jamusehat

2 porsi
30 menit
Bandrek Susu Jahe Hangat

Bandrek Susu Jahe Hangat

Bikin bandrek praktis untuk kirim ke sepupu yg sedang isoman karena covid. Sekalian bikin untuk orang rumah deh. Semoga kita semua diberikan kesehatan. Amin... #PejuangGoldenBatikApron #CookpadIndonesia

4 - 5 orang
1 jam