217. Teh Talua

Dipos pada February 6, 2022

217. Teh Talua

Anda sedang mencari inspirasi resep 217. Teh Talua yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 217. Teh Talua yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 217. Teh Talua, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 217. Teh Talua enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat 217. Teh Talua adalah 1 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 217. Teh Talua sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 217. Teh Talua memakai 8 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source: @bundogafi07 Teh talua ini mengingatkan saya saat liburan di rumah kawan. Saat itu dibuatin teh talua (original tanpa kayu manis), sempat ragu minumnya karena merasa asing dengan minuman yang dibuat dari kuning telur bebek, tapi pas diminum kok enaak dan gak berasa amis. Nah, minggu ini Cookpad Community Borneo ngajak berampaan minuman hangat, salah satunya Teh Talua. Jadilah buat sendiri, karena suka aroma kayu manis, cari lah resep dengan kayu manis. Untuk gula aku pakai gula merah. Hasilnya gak amis yaa karena pakai kuning telurnya saja dan aroma kayu manisnya juga membantu menghilangkan aroma telurnya. Pas nih dinikmati dengan kue bolu ataupun camilan lainnya. Cobain yuk🥰 #barampaan_minumanhangat #TimTehTalua #PekanCooksnap #Wedangan #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 217. Teh Talua:

  1. 1 butir kuning telur bebek
  2. 2 sdm gula merah
  3. 1/8 sdt kayu manis bubuk
  4. 250 ml air
  5. 3 kantong teh hitam
  6. 1 iris jeruk nipis (optional), saya skip
  7. Topping:
  8. Coklat bubuk/kayu manis bubuk

Langkah-langkah untuk membuat 217. Teh Talua

1
Siapkan semua bahan;
217. Teh Talua - Step 1
2
Masukkan kuning telur, gula merah dan bubuk kayu manis ke dalam gelas, lalu aduk hingga mengembang dan berbuih;
217. Teh Talua - Step 2
217. Teh Talua - Step 2
3
Panaskan air lalu masukkan teh, masak hingga mendidih dan pekat. Tuang teh panas (harus benar-benar panas) ke dalam gelas berisi kocokan telur, lalu aduk hingga merata, beri perasan jeruk (saya skip untuk jeruknya);
217. Teh Talua - Step 3
217. Teh Talua - Step 3
217. Teh Talua - Step 3
4
Nikmati Teh Talua saat hangat, taburi dengan coklat bubuk atau kayu manis jika suka. Selamat mencoba🥰
217. Teh Talua - Step 4
217. Teh Talua - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Wedang jahe

Wedang jahe

Di Musim covid 19 yg meningkat seperti ini jaga daya tahan tubuh dengan naikkan imun pakai minuman herbal

2 orang
Green Smoothies (Pokcoy, Ketimun, Jahe dan Air kelapa)

Green Smoothies (Pokcoy, Ketimun, Jahe dan Air kelapa)

Source : mba @Pratiwi250796 ikhtiar sehat, resolusi di th 2022 😍💪 #CookpadCommunity_Depok #PekanSehat #KreasiDepok_Smoothies #Smoothies

Wedang Godong Kersen

Wedang Godong Kersen

https://cookpad.com/id/resep/14299737-wedang-daun-kersen-talok?invite_token=1AQDqnpVkDmUTcAUWaHcKzqg&shared_at=1632729882 @tatta_manyund PR Minggu lalu di Clovers. Maafin ya mba baru bisa setor Cooksnapx, semoga berkenan dan salam sehat selalu. Adapun Manfaat dari Daun Kersen antara lain : 1. Mengatasi Batuk. 2. Menjaga Daya Tahan Tubuh. 3. Mengobati Sakit Kepala. 4. Mengatasi Masalah Pencernaan. 5. Mengobati Asam Urat 6. Mencegah Kanker. 7. Menjaga Kadar Kolesterol. 8. Mengontrol Gula Darah. Dls #HasilRecook #CookSnap #RecookBubuhanKaltim #MinumanHerbal #KulaEtamCoCoK #CookpadIndonesia #CooksnapTataKirana #Semarak_CooksnapTataKirana #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookoadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda

Es gempol pleret

Es gempol pleret

Sc : @niar_arifuddin Ni bikin nya bulan lalu untuk buka puasa🤭 Syeegeerr banget Alhamdulillah, q gak pake es karena santannya q taruh di kulkas 😁 Untuk resep asli 👇👇 "(1) Resep Es Gempol Pleret oleh Niar Arifuddin - Cookpad" https://cookpad.com/id/resep/10649960-es-gempol-pleret?ref=network_feed&via=cooksnap_carousel #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #PekanPosbar #GlutenFree CooksnapAlaYurie

Wedang Jahe

Wedang Jahe

Bismillah😊Pizza (Posting ini Zama-Zama) source : @MomsFirza_310571 Permisi yang anget² mau lewat😁 Selain hangat juga menyehatkan YeS😎 Untuk manfaat nya bisa kalian search langsung aja yah di mbaH Google😁yg jelas ini tuh Enak,seger dan wanginya tuh sedeppp benerrr🤤cobain deh🤗 #CocomtangPost_YangAnget #CookpadCommunity_Tangerang #PekanCooksnap #Wedangan

Bajigur Hanjuang

Bajigur Hanjuang

Assalamualaikum.. Meramaikan CS depok minggu ini dengan tema minuman hangat, pas banget deh cuaca dingin dimalam ini, Depok diguyur hujan dari sore, jadi saya cooksnap salah satu minuman khas dari Bandung, jahenya berasa banget, karena saya pakai jahe merah, pedeess menghangatka😁. Source : @nursabatiana #CSDepok_MinumanHangat #CookpadCommunity_Depok #PekanPosbar #Wedangan

Wedang Kembang Tahu/Tahwa❤

Wedang Kembang Tahu/Tahwa❤

Punya susu kedelai agak banyak,biar jadi hidangan yg bervariasi aku coba Cooksnap dari Pawon Mommy Najam. Yuk ah kita olah... #pekancooksnap #CookpadCommunity_Jakarta

20 mangkok
30 mt
Wedang uwuh

Wedang uwuh

#wedanguwuh Bahan ya gampang aja ya bun bikinnya juga tinggal cemplung jadi deh minuman hangat dan berempah khasiatnya menfhangatkan tubuh .

Wedang Jeruk Peras Hangat☕

Wedang Jeruk Peras Hangat☕

Siapa disini suka jeruk peras?? Mungkin banyak yang tidak suka karna rasanya ada asem"nya dan tentunya ada manis" Disini sekarang saya akan bikin Jeruk Peras Hangat karena dirumah saya sedang hujan jadi nikmat banget kalau bikin yang panas Soerce :@irunkha_27 #iwayansarita

3 orang
10 menit
Bajigur

Bajigur

Nyobain bikin bajigur.. enak d minum hangat2 💕 biasanya minuman ini jg di temani dgn pisang rebus / kacang rebus / jagung rebus 💖

Wedang jahe hot mantap

Wedang jahe hot mantap

lg gak mood minun kopi,tapi pengen yg anget2 ada jahe, ada gulamer, markimas... mari kita masak.. resep awal dari ibunya temenku asli orang pemalang, waktu vcall aku iseng nanya resep wedang jahe daerahnya.. pas bikin pertama temenku blg ini mamake' bangetz..ah senengnya,suami n temen2 jg suka.. kadang Pak rt disini kalo pesen wedang jahe buat acara2 ya kerumahku, bkin sepanci gede 5-10 liter, alhamdulillah pd suka smua, serunya pas pengajian abis subuh di mesjid..mata lgsung melek josss..

3-4 orang
10 menit
Bandrek

Bandrek

Saya adalah penyuka minuman tradisional. Kalau minggu lalu udah bikin bajigur (resep terlampir), minggu ini saya bikin bandrek, minuman khas Bandung. Layaknya wedang lainnya, bandrek ini cocok disajikan hangat. Bahan utamanya adalah jahe dan gula merah. Penambahan kelapa muda membuatnya makin nikmat. Menyeruput bandrek sambil menikmati cemilan sore, enak banget rasanya, sejenak lupa dengan setrikaan yang menumpuk 😅 Source: @ibukcory19 #anjangsanakhas_bandung #cookpadcommunity_bogor

Jamu kunyit asam

Jamu kunyit asam

Lagi punya kunyit banyak dan mau nyoba bikin jamu kunir asem. Enak, seger dan menyehatkan #jamukunyitasam #jamukunirasem #kunyit

Wedang Jeruk Aromatik

Wedang Jeruk Aromatik

Minuman darurat ketika hidung sudah mulai gatal, kayak mau bersin gitu. Kalo saya kena flu juga kan repot urusan dapur ama rumah nantinya. Ingat pasal "ibu tak boleh sakit" 😁 Tema kali ini saya pakai empon-empon (cengkeh, kayu manis, kapulaga) dipadankan dengan jeruk (jeruk manis dan lemon) Note : pas di foto ga dapet warna aslinya, pengaruh cuaca mendung juga 🙄 #THRTehmin_PenuhKehangatan #cookpadcommunity_surabaya #devalesha_drink

2 gelas
Bajigur

Bajigur

Source: mbak @fitrisasmaya Akhirnya bisa bikin Bajigur sendiri. Kata mas bojo sebagai pencinta kopi, bajigur nya enak. Wah bakalan minta bikin terus nih😅 #CocomtangPost_KopikuNikmat #TiketGoldenBatikApron #PekanPosbar #KopiKekinian #CookpadCommunity_Tangerang

Wedang jahe gula aren serei

Wedang jahe gula aren serei

Wedang jahe gula aren serai aroma dan kehangatan nya sangat berasa di minum di saat cuaca mendung dan di pagi hari, ataupun kalo kita lagi kurang enak badan ,bisa meningkatkan stamina tubuh yang lagi kurang fit. #AR_cangkir hangat #cookpadcommunity_karawang

1-2 porsi
5-10 menit
Wedang cengkeh pekak

Wedang cengkeh pekak

@fen88 🤗🙏 Hangat…enak diminum di pagi hari 😍 Sebagian fungsi dari wedang ini, - meningkatkan sistem imun tubuh - sebagai antioksidan - sebagai anti bakteri - mengatasi batuk/flu - menyehatkan sistem pencernaan Cengkeh juga bisa mengatasi bau badan dan rambut rontok.. #CookpadCommunity_Bogor #minuman

Wedang Jahe Pandan

Wedang Jahe Pandan

Wedang jahe memang paling cocok dinikmati di saat cuaca hujan seperti ini. Sengaja kulit jahenya tidak saya kupas karena konon katanya kulit jahe juga banyak mengandung vitamin. #PejuangGoldenBatikApron #dapoertara #HuntersInAction #emaknusantarakreatif #cookpadcommunity_surabaya

Es Bir Kotjok Khas Bogor

Es Bir Kotjok Khas Bogor

Source: Corrie Permadi https://cookpad.com/id/resep/14867940-es-bir-kotjok-khas-bogor?invite_token=nLTidW1M8i7GRRCCBPvpWKZs&shared_at=1624492898 Minuman ini tidak memabukkan, malah bikin badan qta jadi segar dan melegakan tenggorokan. #CookpadCommunity_Bekasi #Cookpad_Id #PotBerbisik_Bogor

Wedang Ronde Karakter

Wedang Ronde Karakter

Assalamu'alaikum selamat malam.. Malam malam begini kadang suka hujan yaa. Apalagi kondisi masih pandemi jadi stamina tetep harus dijaga. Nah, dulu kalau di rumah malam malam gini pingin yg anget dan melegakan pasti langsung cari ronde. Sekarang di Palembang katek wong jual ronde kan sedih🥺 Yaudah, bikin aja sendiri toh juga simple. Karena mau bikin yg unyu, yaudah deh kubuat karakter lebah biar imut aja🥰 #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito