Teh Bandrek Susu Khas Aceh

Dipos pada February 14, 2022

Teh Bandrek Susu Khas Aceh

Anda sedang mencari inspirasi resep Teh Bandrek Susu Khas Aceh yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Teh Bandrek Susu Khas Aceh yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Teh Bandrek Susu Khas Aceh, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Teh Bandrek Susu Khas Aceh enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Teh Bandrek Susu Khas Aceh sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Teh Bandrek Susu Khas Aceh memakai 11 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

hangaaat, perpaduan yang pas dari semua bahan yang digunakan, jahenya juga terasa saya tidak menggunakan susu kental manis ya, saya ganti dengan susu uht jadi gula saya tambahkan dari resep asli Source : Uni @Ayu_MamaAura #CookpadCommunity_Jakarta #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookmemberGenkPeda_AyuMamaAura

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Teh Bandrek Susu Khas Aceh:

  1. 625 ml air
  2. 100 gr jahe, kerik kulitnya, iris
  3. 75 gr gula pasir
  4. 5 cm kayu manis
  5. 5 butir cengkeh
  6. 5 buah kapulaga
  7. 2 buah bunga lawang
  8. 2 batang sereh, geprek
  9. 2 lembar daun pandan
  10. 2 kantong teh celup
  11. 125 ml susu uht putih

Langkah-langkah untuk membuat Teh Bandrek Susu Khas Aceh

1
Dalam panci, masukkan semua bahan kecuali teh celup dan susu uht. Rebus sampai gula larut dan mendidih.
Teh Bandrek Susu Khas Aceh - Step 1
2
Masukkan teh celup, masak selama 3 menit. Angkat teh celup dan matikan kompor.
Teh Bandrek Susu Khas Aceh - Step 2
3
Masukkan susu uht, aduk rata. Saring. Sajikan selagi hangat.
Teh Bandrek Susu Khas Aceh - Step 3
Teh Bandrek Susu Khas Aceh - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Wedang Kopi Jahe☕

Wedang Kopi Jahe☕

Selamat pagi..happy weekend..pagi² sebelum aktifitas paling enak ngupi² dl yah,ditemani cemilan pengganjal perut,spy ngga melehoy & tetap semangat ngerjain tugas rumah☺️..kali ini bikin kopi dimix sari jahe perpaduan sari gingsengnya jg,spy makin perfecto rasa kopinya,bikin ala² cafe. yuk dicoba,bikinnya gampang,tinggal campur² aja done.. #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok #Wedanganrumah #KopiKekinian #PekanPosbar

323. Wedang Empon-Empon

323. Wedang Empon-Empon

Hujan hampir setiap hari, untuk menjaga kondisi tubuh setiap hari rajin buat wedang empon2,,,,juga buat menghangatkan badan,,,,kali ini resep wedangnya dari mama @mmadisaa08 , ada tambahan kencurnya,,,,jadi makin segerr,,,terimakasih mam resepnya :) #PekanCooksnap #Wedangan #PekanPosbar #SemangcookHokya #THRTehmin_PenuhKehangatan #CookpadCommunity_Semarang

Wedang sereh / serai

Wedang sereh / serai

Hujan mulu, jadi pengen yg anget2 😊

Bajigur Jawa Barat

Bajigur Jawa Barat

Akhir2 ini cuaca sangat ekstrim, apalagi menjelang sore hari, mulai deh angin kencang, udara dingin dan tiba2 hujan. Pas banget kalau bikin yang bisa menghangatkan badan, selain pelukan PakSu, ya minuman hangat dong 🤭 Ya sdh bikin Bajigur untuk minum bareng keluarga , ditemani sama cemilan rebus 😁 #Wedangan #CocomtangPost_YangAnget #CookpadCommunity_Tangerang

Wedang rempah batuk pilek

Wedang rempah batuk pilek

Menu minuman favorit di salah satu tempat ngopi langganan rasanya asam pedas ,wangi , hangat di dada ,lega di tenggorokan .....di daftar menu tertulis komposisi dan kegunaannya baru kepikiran buat coba 😇Alhamdulillah rasanya sama😋.... lebih hemat & bisa minum sepuasnya😁😁🤭

Wedang Jahe

Wedang Jahe

19.02.2022 (03.01) Musimnya udah sering2 bngt hujan ya. Jadi mmg ud paling cocok klo minum yg anget2 biar badan tetep hangat & sehat. Bikin wedang jahe yg cepat, mudah, murah & bahan2nya jg gampang didapat. #PejuangGoldenBatikApron #cookpad_id #cookpadcommunity_jakarta #PGBA_week3_feb2022 #mycookingjourney #dapurmama_at

Bir Pletok

Bir Pletok

Bir Pletok adalah salah satu minuman khas Betawi. Tambahan rempah -rempah seperti daun pandan, serai, kapulaga, merica hitam,daun jeruk, kayu secang yang memberikan warna merah pada minuman. Selain dihidangkan dengan panas dengan tambahan susu kental manis juga bisa disajikan dengan tambahan es batu. #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_bali #cookpadcommunity_sumut #THRTehmin_PenuhKehangatan #masakbarengkakmin #MBKakmin_MinumanHangat #Wedangan #birpletok

Teh Masala | Masala Chai

Teh Masala | Masala Chai

Bismillaahirrahmaanirrahiim. Source: Ira H Masala chai, yg artinya teh campuran rempah2, adalah sebuah minuman teh berbumbu' yg terbuat dari teh hitam dgn campuran rempah2 & daun herbal aromatik dr India. Minuman ini telah viral & menjadi menu minuman di banyak rumah teh & kopi di dunia. Teh ini memiliki sifat antioksidan, yg berasal dari polifenol & flavonoid. Antioksidan pada teh masala ini dapat melawan stres oksidatif untuk menetralkan radikal bebas. Teh masala juga baik untuk menangkal penyakit kronis termasuk kanker, jantung, gangguan neurologis, dan rheumatoid arthritis. Selain itu teh masala juga dapat melawan peradangan. #Wedangan #PekanCooksnap #masakbarengkakmin #CocomtangPost_YangAnget #MBKakmin_MinumanHangat #CookpadCommunity_Tangerang

2 gelas
30 menit
Wedhang Semlo Khas Yogyakarta

Wedhang Semlo Khas Yogyakarta

📝Senin07Februari2022. Bismillahirrahmanirrahim.. Arisan CookSnap 3C dibulan ini yang dapet Mba Ima. Aku CookSnap Wedang semlo ini karena menarik namanya 😄. Rasanya manis, sedikit asam, sedikit sepat dari pisangnya dan berempah enakk 😋. Semoga Mbak ima sekeluarga selalu dalam lindungan Allah dan sehat selalu ❤❤ 🍷 Es/Wedang Semlo merupakan salah satu minuman khas keraton Yogyakarta yang konon merupakan kesukaan Sultan Hamengkubuwono IX. Meski disajikan dingin atau hangat, minuman ini cukup unik karena menggunakan berbagai rempah yang biasa dipakai untuk membuat aneka wedang. Minuman semlo berbahan dasar utama pisang sebagai isiannya, sedangkan airnya merupakan campuran dari gula pasir dan berbagai rempah, ditambah air jeruk nipis. Untuk membuat tampilannya semakin menarik, ditambahkan pewarna merah alami yang terbuat dari kayu secang. 🍷Penggunaan air disesuaikan dengan jumlah kuah yang akan diinginkan. 🍹Penggunaan gula pasir sesuaikan dengan selera yaa.. Karena dari bahan kayu manis dan pisangnya sudah manis. Source : Imania Rosida @Imania_19350326 ✨https://cookpad.com/id/resep/15166994?invite_token=0WNOYu #ArisanCooksnap3C_ImaniaRosida #CookingCommuniyClass #CookpadCommunity_id #SalamKompakSelalu #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe2 #CuisineMe #ResepWedangKikiRA 👈lainnya #ResepMinumanKikiRA 👈lainnya #WedangSemlo

5 porsi
30 menit
Chai Karak/Karak Tea (Ginger flavor)

Chai Karak/Karak Tea (Ginger flavor)

Udara pagi ini lumayan dingin. Sarapan di temani chai Karak..hm enak...jahe nya menghangat kan tubuh. Dibuat dengan penyesuaian. Source Noof kitchen @Chef_Noof #Bunda _Lia #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia #Minggu5

Teh Bandrek Susu Khas Aceh

Teh Bandrek Susu Khas Aceh

Minggu ini Cocom sumbar kedatangan tamu dr Aceh yaitu mba @nauzaery_setyo, kami maota lamak membahas ttg masakan khas aceh, yg terlihat sgt enak dan menggugah selera pengen sih bkin masakan khas aceh tp krn bahan (daun kari) nya susah di dapat disini jd sy bikin minuman yg anget2 aj liat resepnya mba @nauzaery_setyo krn pak su emg suka banget minuman yg anget begini yg kaya akan rempah2 nya bkin mnuman jd harum banget. Biasanya paksu beli skotang (nama minuman hanget disumbar yg hampir menyerupai rasanya dg bandrek susu khas aceh) alhamdulillah berkat resep mba eri sy jd bisa bkin mnuman hanget sndiri 😍😍 Source : @nauzaery_setyo #Basidoncek #Maminang_KhasAceh #CookpadCommunity_Sumbar #PekanCooksnap

Wedang Jahe Kencur

Wedang Jahe Kencur

Source @dewi008saraswati Wedang jahe dan kencur ini selain berkhasiat menghangatkan badan juga bisa meningkatkan daya tahan tubuh,apalagi cuaca saat ini sering berubah ubah. Terkadang di siang hari terik sekali,malamnya turun hujan deras. Btw resepnya saya modifikasi,agar rasa jahenya lebih terasa. #PejuangGoldenBatikApron

5 orang
15 menit
Jamu kunyit asam(pelancar haid)

Jamu kunyit asam(pelancar haid)

Buat meredakan sakit perut saat haid,buat nglancarin juga bisa🙂

4 gelas
Wedang ronde

Wedang ronde

Selalu jadi team mevved Semarak clover kali ini jalan2 ke kendal kali ini aku cuma bikin wedang ronde Semoga berkenan ya mba dessy Sc : cia febri #KendalKhasMeni #Semarak_KendalKhasMeni #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_kalsel #TiketGoldenBatikApron

Wedang Jahe Gula Aren

Wedang Jahe Gula Aren

Hasil sharing Senin di WAG CoDe Minggu ini adalah rasa kangen untuk mengunjungi Daerah Istimewa Yogyakarta dan menikmati aneka kulinernya yang ngangenin. Sementara belum bisa melancong ke kotanya, cooksnap resepnya narasumbernya dulu aja ya mba @shanti_dewi 😉🙏 Minuman yang pas di musim penghujan seperti sekarang ini. Saya buat 1/3 dari resep aslinya ya... #CoDePesiar_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

Wedang kunyit asem

Wedang kunyit asem

Wedang kunyit asem sangat baik diminum disaat datang bulan, datang bulan menjadi lancar tanpa rasa nyeri,, #pekanposbar #wedangan #barampaan_minuman hangat #timtehbajigur #cookpadcomunity_karawang

1 gelas
5 menit
Wedang Rambut  Jagung

Wedang Rambut  Jagung

Jangan buang si rambut jagung, ternyata bisa dimanfaatkan sebagai minuman kesehatan. Rambut jagung kaya akan antioksidan yang baik untuk kesehatan. Karena itu dijadikan sebagai salah satu ramuan Herbal. Membuatnya juga mudah, bisa hanya merebus rambut jagung dengan gula batu. Atau tambahkan dengan jahe, sereh, dan yang lainnya sesuai selera. #MasakSetiapBagian #CookPadCommunity_Jakarta Terinspirasi dari channel youtube BundaAra

Wedang Setup Pisang

Wedang Setup Pisang

Anaknya doyan pisang, tapi bosen sih Mbun olah jadi gorengan, ... Mana si krucil lagi batuk... Tambah cuaca dingin, . Mendung ... Walhasil pisangnya kita cemplang cemplung ajaa, tambahin rempah2...,.pisangnya manis, kuahnya adem ditenggorokan..

30 menit
Bajigur

Bajigur

Ternyata buat bajigur itu alhamdulillah mudah yaa.. Jadi bisa sering-sering buat minuman hangat ini deh, mana cocok banget diminum di cuaca dingin gini yaaa.. 😍😍 Jadi semalam aku udah coba buat dengan resep sesuai & hasilnya menurut aku sekeluarga kemanisan eheheee.. Jadi paginya aku buat lagi karena saking enak. Dan resepnya ini aku sesuaikan dengan lidahku gula merahnya & untuk bahan lainnya agar lebih pas, jadi aku timbangin satu-satu wkwk... 😂😂😂 Resep by kak @ihdanas . Untuk lebih lengkap & jelasnya, silahkan nonton di Youtube Channel : Dinda Arya Setyarini . #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost #CocomtangPost_YangAnget #Barampaan_MinumanHangat #TimBajigur