Wedang Susu Jahe

Dipos pada February 12, 2022

Wedang Susu Jahe

Anda sedang mencari inspirasi resep Wedang Susu Jahe yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Wedang Susu Jahe yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Wedang Susu Jahe, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Wedang Susu Jahe enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Wedang Susu Jahe sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Wedang Susu Jahe memakai 4 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Minuman #JajananTradisional penghangat perut karena mengandung unsur jahe, yang digabungkan dengan susu sehingga terasa manis hangat. Wedang jahe juga kadang disebut sebagai teh jahe, meskipun sama sekali tidak mengandung daun teh. "Wedang" sendiri adalah istilah dalam bahasa Jawa  yang berarti "minuman panas". Campuran isinya bisa juga ditambah dengan rempah lain, seperti daun pandan, batang sereh, atau kayu manis untuk menambahkan aroma. Di resep kali ini, saya tambahkan susu. Sumber: @tatta_manyund #BelajarBarengCookpad #CookpadCommunity_Bandung #MinumanTradisionalKhasJawa

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Wedang Susu Jahe:

  1. 1 gelas belimbing air panas
  2. 1 sachet / 2,5 sdm susu kental manis
  3. 2 ruas jari jahe
  4. 1 sdt gula pasir (optional)

Langkah-langkah untuk membuat Wedang Susu Jahe

1
Didihkan air panas, geprek jahe, siapkan susu kental manis
Wedang Susu Jahe - Step 1
Wedang Susu Jahe - Step 1
2
Masukkan jahe, gula dan susu kental manis ke dalam gelas
Wedang Susu Jahe - Step 2
3
Setelah air mendidih, masukkan ke dalam gelas. Aduk, sajikan segera.
Wedang Susu Jahe - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Jamu beras kencur

Jamu beras kencur

Badan lg ga enak bgt rasa nya Yu bikin sehat pake beras kencur alla aquh..cuuss

10btl
30mnt
Wedang Markisa Anget

Wedang Markisa Anget

Main ke rumah teman pas punya buah markisa janis yang besar.. Langsung deh eksekusi nggak pake lama udah jadi deh.. Hhmmm.. Tapi kok rasanya nggak kecut yaa, padahal kalau markisa yang jenis kecil itu kecuut sekali ya.. Beda jenis beda rasa kali yaa 😀 #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #Semangcookhokyahokye #CookpadCommunity_Semarang

Bajigur

Bajigur

Bajigur...upsss ini bukan lagi ngumpat lho ya, ini lagi ngomongin minuman hangat yang salah satu bahannya kopi. Sebenernya kami sekeluarga ngga ada yang suka ngopi, tapi demi cincahku eh dukunganku pada Mba @YuThy73 dalam pilkada Cookpad local team Bogor, akhirnya saya cooksnap resep bajigurnya mba @YuThy73. Pas saya sruput eh ternyata seger ya, memang sih takaran kopinya saya kurangin biar ngga terlalu setroongg 😁. Buat Mba @YuThy73, cemungud ya, semoga sukses dan nantinya kalau terpilih, bisa terus menjaga kekompakan & semangat Combo 😘🙏🏼 #LTBogor_Santi #CookpadCommunity_Bogor

Bir Pletok

Bir Pletok

Bir Pletok adalah salah satu minuman khas Betawi. Tambahan rempah -rempah seperti daun pandan, serai, kapulaga, merica hitam,daun jeruk, kayu secang yang memberikan warna merah pada minuman. Selain dihidangkan dengan panas dengan tambahan susu kental manis juga bisa disajikan dengan tambahan es batu. #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_bali #cookpadcommunity_sumut #THRTehmin_PenuhKehangatan #masakbarengkakmin #MBKakmin_MinumanHangat #Wedangan #birpletok

193. Sekoteng

193. Sekoteng

Source : @DianaN_17 akhir akhir ini sering turun hujan, tentu kita perlu menghangatkan badan. salah satunya dengan minuman sekoteng. Sekoteng adalah minuman khas Jawa Tengah yang dibuat dari air jahe yang biasa dihidangkan panas. Bahan lain yang biasanya dicampur ke dalam minuman sekoteng adalah kacang hijau, kacang tanah, pacar cina, dan potongan roti tawar. dulunya zahwa tidak suka dengan yang namanya sekoteng, karena rasanya yang dijual orang itu beda beda, ada yang kerasa banget jahenya, ada yang sagu mutiaranya keras, ada yang gula merah nya banyak, beda beda deh. sampai akhirnya nemuin yang rasa jahenya ringan, semenjak itu suka beli sekoteng. untuk anak sekolahan lumayan nguras kantong kan yaa, ini resep cocok untuk dibuat di rumah sekalian menghemat pengeluaran, disamping itu juga bisaa menghangatkan badan, mengurangi pusing, mencegah osteoporosi, menurunkan kolesterol, mengurangi mual dan muntah. resep mba @DianaN_17 ini mirip dengan yang sering zahwa beli, yang rasanya jahe nya ringan #Afifathuzahwa2021 #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur #genkpeda_eksis #Cookmembergenkpeda_diananurjanah

Wedang Jangkruk

Wedang Jangkruk

Jauh dari yang kubayangkan rasanya, ku kira bakal aneh krn baru pertama kali minum ini.. Ternyata segerr banget.. Anakku pun doyaaan 🤭 Source : @cook_15132309 #pekancooksnap #wedangan #semangcookhokya #cookpadcommunity_Semarang

Wedang Kacang / Bubur Kacang Tanah

Wedang Kacang / Bubur Kacang Tanah

Kesukaan suami. Yammmmieeee to the max!

3porsi
Wedang Kopi-Jahe-Kacang Merah

Wedang Kopi-Jahe-Kacang Merah

He, awalnya pengen bikin es kopi kacang merah. Ganti haluan karena cuaca Palembang beberapa minggu ini hujan melulu, dingin bray. Baeklah bikin minuman hangat aja. Wedang Kopi Jahe Kacang Merah. Enak dan bikin hangat suasana. Cobain moms #OlahanKopiWongkito #Kopi #Wedang #BagikanInspirasimu #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongkito

1 Gelas
15 menit
Jamu Kunyit Asam (kunir asem) segeeerrr

Jamu Kunyit Asam (kunir asem) segeeerrr

Saya pakai kunyit yang udah tua, gula merah asli dan asam kualitas bagus. Perpaduannya menghasilkan rasa yang 'mewah', ini pertama kali saya membuat kunyit asam, dan sepertinya ini kunyit asam terenak yang pernah saya minum. ❤️ Source: @Devia_Kitchen5 , ❤️🙏 #ArisanKopijos_Devia #LihaiCooksnap_September #CookpadCommunity_Yogyakarta #memasakdengancinta #masakituibadah

Wedang Semlo Khas Keraton Yogyakarta

Wedang Semlo Khas Keraton Yogyakarta

Haicookpaders...Posbar Bancakan 3C minggu ini olahan warna warni. Kali ini saya membuat sesuatu yang simple dan segar. Saya tidak mengenal wedang ini , sampai suatu malam saya melihat postingan teteh @Desriayu_Ecy , dan kebetulan semua bahan ada di rumah. Rasanya segar n hangat di tenggorokkan dan perut 😍😍 Wedang Semlo ini khas dari daerah Yogyakarta n terbuat dari rempah - rempah sehingga bisa menghangatkan tubuh. Source : Desriayu Link resep asli 👇 https://cookpad.com/id/resep/15458210-wedang-semlo-khas-keraton-yogyakarta?invite_token=m5RXJGKqERMs5jowkcxSFJyF&shared_at=1631450167 #CookingCommunityClass_KreasiWarnaWarni #BancakanCeria3C #SalamKompakSelalu #CookpadCommunity_Palembang #khasYogyakarta #ResepWongKito #MamiCay #September21

Wedang Tahu Kuah Jahe

Wedang Tahu Kuah Jahe

Jalan-jalan virtual ke Yogyakarta yukk🤭😍 untuk meramaikan #PekanCooksnap minggu ini. Kali ini saya ingin membuat Wedang Tahu. Sahabat cookpaders pasti tidak asing dgn kuliner ini kan. Menurut sejarah yg saya baca di media-media, kuliner ini rupanya berasal dari imigran Tionghoa yg masuk ke Indonesia pada akhir abad ke-19. Kuliner ini awalnya marak di Kota Semarang. Selain campuran jahe dan kembang tahu.... dulunya ada bahan tambahan lain berupa rebon, kecap asin, irisan sayur hingga ketumbar. Seiring dengan perkembangan zaman yang membawa Wedang Tahu ini ke dalam bentuk lain. Yang awal mulanya bercita rasa gurih kini menjadi manis. Di beberapa kota lain minuman ini memiliki nama yang berbeda. Di Solo terkenal dengan sebutan Tahoek, di Surabaya disebut Tahuwa di Sumatra lebih dikenal dengan nama Kembang Tahu dan di Kalimantan disebut Bubur Tahu. Apapun namanya proses pembuatan Wedang Tahu ini sama. Rasanya mantulll bangett...bikin nagih pengen buat lagi 😋😋😋 Dan pastinya banyak manfaat yg bisa di dapatkan, selain untuk menghangatkan tubuh. Manfaat jahe juga bisa menyehatkan tubuh hingga mengurangi resiko penyakit berbahaya. Langsung saja yuuk dilihat proses pembuatannya, Saya cooksnap resep punya Mbak Wanda @JosephineOctora 👇 https://cookpad.com/id/resep/12376615-tauwa-aka-kembang-tahu-kuah-jahe-aka-tahok?invite_token=2WMxaX2XGmZAALbFh5tiy33t&shared_at=1623973451 #PekanCooksnap #CookpadCommunity_Yogyakarta #Cookpad_id #MasakItuSaya #byithasubekti #2021June18

3 porsi
35 menit
360. Wedang Tahu / Tauwa / Kembang Tahu kuah Jahe / Tahok #PekanCooksnap

360. Wedang Tahu / Tauwa / Kembang Tahu kuah Jahe / Tahok #PekanCooksnap

Kasih pantun yaa.. udah lama ga kirim surat pake wa biar cepat sehat tanpa obat khasiat jahe mah no debat-debat.. Jahe adalah salah satu favorit di rumah. Minuman ini selalu tersedia di meja sebelum tidur, anak-anak juga mau meminumnya. Dihidangkan dengan air rebusan yang dicampur madu dan kayu manis. Semoga sehat selalu dan diberikan keberkahan di setiap hidangan. Aamiin.. Kuliner Indonesia yang ini merupakan campuran dari makanan khas Tiongkok. Daerah Jawa Barat bilang ini namanya Kembang Tahu, kalo ke Solo nama tahu berkuah jahe ini bernama Tahok. Lainnya halnya dengan Jogja, hidangan ini bernama Wedang Tahu. Nah kalo di Jawa Timur, namanya Tauwa / Tahwa. Seru yaa.. Tapi cara pembuatannya sama koq. Yukk dicobain yaa.. @Ratihanggraeni27 @thyara_kaesarina #Anjangsanakhas_Yogya #CookpadCommunity_Bogor #PekanCooksnap #CookpadCommunity_Bogor #DiRumahAja #KeDapurAja #MasakItuAku Minggu 125 Sumber : Shirley Wijaya @cook_2379357

10 cup
40 menit
Wedang Secang

Wedang Secang

Bismillah Masak bareng Kakmin, mamak coba cooksnap wedang secangnya mbak @jantu_sukma, penasaran sama rasanya, warna minumannya cantik bgt, hasil rebusan dari kayu secang, yang mamak baca minuman ini bermanfaat untuk menghilangkan pegel linu, meningkatkan stamina, menjaga daya tahan tubuh, dan asem urat. #MasakBarengKakmin #MBK_MinumanHangat #PekanPosbar #Posbar_MinumanHangat #CocomtangPost_YangAnget #CookpadCommunity_Tangerang

Bandrek susu

Bandrek susu

Minuman khas jawa barat , biasanya pasti nemu di toko oleh-oleh khas bandung dalam bentuk bubuk sachet, coba bkin sendiri ternyata rasanya pas banget ditenggorokan juga hangat dibadan Source : @retnoadiesty #Cookpad10 #CookpadCommunity

716. Wedang Secang khas Jogja

716. Wedang Secang khas Jogja

Bikin yang hangat-hangat khas Jogja dari resepnya Manda @Manda_Wiwin yang selalu menebar kehangatan di #KopiJos bersama tim lokal #CookpadCommunity_Yogyakarta setahun ini. Terimakasih Manda and tim #KopiJos_SuwunTim yang sukses menyatukan kita sehingga komunitas kita terasa #SelaluIstimewa 🥰🥰🥰 Semoga selalu sehat, sukses, semangat, dan bahagia 🙏🙏🙏 Yuph, seperti fotonya, wedang secang ini hangat dan harum. Sayangnya saya pas ga punya stok klabet yang konon bisa bikin aroma wedang secang ini semakin harum. Tapi aroma rempahnya tetep terasa. Source: @Manda_Wiwin #OlahanMinumanKayana

1 cangkir
Wedang Cor Khas Kota Jember

Wedang Cor Khas Kota Jember

#pekancooksnap #cookpadcommunityJawaBali

6 porsi
30 menit
Wedang Kacang Tanah

Wedang Kacang Tanah

Saat musim hujan seperti sekarang, menikmati wedangan yang dapat menjadi salah satu pilihan. Salah satunya minuman khas Magelang ini yg terbuat dari kacang tanah yang sudah dimasak hingga lembut dan kuah santan manis. Aroma pandan, jahe, dan santan sangat kuat saat wedang disajikan. Kacang tanah sebagai bahan yang ditonjolkan dalam minuman ini memiliki rasa yang gurih. Selain itu berpadu dengan rasa yang manis dari santan dan gula. Tekstur kacang empuk berbaur dengan pas dalam semangkuk wedang kacang. #CookingCommunityClass_KreasiWedangNusantara #BancakanCeria3C #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Kediri #Wedang_Elloet

Jamu kunyit Gula merah

Jamu kunyit Gula merah

Sedang datang bulan,tpi gak lancar..... Cari"ramuan yang ada di dapur,dan alhamdullih skarang jadi lancar....

Wedang Uwuh

Wedang Uwuh

Minggu ini Kegiatan 3C ( Cooking Community Class) adalah 𝘽𝙖𝙣𝙘𝙖𝙠𝙖𝙣 𝘾𝙚𝙧𝙞𝙖 dengan tema "𝙆𝙧𝙚𝙖𝙨𝙞 𝙒𝙚𝙙𝙖𝙣𝙜 𝙉𝙪𝙨𝙖𝙣𝙩𝙖𝙧𝙖" Dan di sini saya membuat 𝙒𝙚𝙙𝙖𝙣𝙜 𝙐𝙬𝙪𝙝 Cooksnap resep kepunyaan mba @rubini_19097376 & teh @Desriayu_Ecy Dari beliau berdua saya kolaborasi kan menjadi satu-satunya Dan benar ternyata 𝙒𝙚𝙙𝙖𝙣𝙜 𝙐𝙬𝙪𝙝 ini nyata khasiatnya nya, kebetulan saya lagi pilek flu, baru minum 1 gelas saat hangat, hidung saya langsung plong tidak mampet lagi, dan menurut penelitian 𝙒𝙚𝙙𝙖𝙣𝙜 𝙐𝙬𝙪𝙝 adalah minuman Tradisional Dengan Antioksidan Tinggi Yang Dapat Di Gunakan Untuk Imunomodulator Sebagai Senyawa Bioaktif Di Situasi Pandemi COVID-19 Saat ini. #AR_CangkirHangat #CookingcommunityClass_KreasiWedangNusantara #BancakanCeria3C #SalamKompakSelalu #Cookpadcommunity_Surabaya #PesonaKulinerIndonesia #PekanCooksnap #PekanRekreasi #Wedangan #WedangUwuh #Wedangsecang

4 gelas
20 menit