Wedang Sari Kacang Merah

Dipos pada February 16, 2022

Wedang Sari Kacang Merah

Anda sedang mencari inspirasi resep Wedang Sari Kacang Merah yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Wedang Sari Kacang Merah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Wedang Sari Kacang Merah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Wedang Sari Kacang Merah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Wedang Sari Kacang Merah adalah 4 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Wedang Sari Kacang Merah diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Wedang Sari Kacang Merah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Wedang Sari Kacang Merah memakai 4 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Niatnya bikin ini buat posbar kacang merah kemarin, tapi karna satu dan lain hal akhirnya gak sempat πŸ₯Ί jadinya dipost minggu sekarang deh πŸ˜‚ Source : Nyonya Farhan #GA_TheNextLevel #43 #RanyAnya #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Wedang Sari Kacang Merah:

  1. 250 gram kacang merah
  2. 2 L air
  3. 5 sdm gula pasir
  4. 1 ruas jahe

Langkah-langkah untuk membuat Wedang Sari Kacang Merah

1
Cuci kacang hingga bersih, kemudian rebus hingga empuk
Wedang Sari Kacang Merah - Step 1
Wedang Sari Kacang Merah - Step 1
2
Kemudian blender hingga halus
Wedang Sari Kacang Merah - Step 2
Wedang Sari Kacang Merah - Step 2
3
Saring, dan didihkan kembali bersama gula dan jahe
Wedang Sari Kacang Merah - Step 3
Wedang Sari Kacang Merah - Step 3
4
Sajikan sari kacang merah beserta ampasnya juga (ampas sudah lembut karna di blender dan di saring) enak diminum hangat ataupun dingin.
Wedang Sari Kacang Merah - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Gempol Pleret

Es Gempol Pleret

Haduh tim telat ini mah 😁 #CookpadIndinesia #CookpadCommunity_Tanggerang #Cookies_JuniDwianggaini

Wedang tapak dara

Wedang tapak dara

Ini sebuah minuman sehat untuk mengatasi berbagai keluhan di perut seperti maag, gerd, bab tidak lancar dsb. Disamping itu ternyata setelah membaca literatur pengobatan, daun ini adalah salah satu bahan obat herbal pengobatan di Afrika, Amerika Selatan, India, China, Melayu dan Jawa. Yang mau coba minuman segar dan juga herbal medicine, silakan ikuti resep saya sbb.

2 orang
30 menit
Wedang Tahwa KW

Wedang Tahwa KW

ini mah ala2 anak kos, semua dikreasiin ehehe #PejuangGoldenApron3

Minuman Wedang Anget Meningkatkan Imune Tubuh

Minuman Wedang Anget Meningkatkan Imune Tubuh

Wedang, wedang, wedang masih anget lho momiz, ada yg mauu, yuuk mampir , rasanya seger lho gag pait, bagus ini untuk kesehatan tubuh kita momz πŸ‘ Saya tertarik mencoba resep mom @Keko Risty, menurut hasil penelusuran mom keko di google bahwa : JAHE : bersifat anti inflamasi dan anti oksidasi yg bisa mengendalikan proses penuaan dini, juga anti mikroba yang membantu mengobati penyakit menular serta memperkuat imun tubuh KUNYIT : mengandung zat kurkumin yg dapat meningkatkan daya tahan tubuh, mengurangi rasa mual, sebagai obat alergi dan menangkal bakteri jahat JERUK NIPIS : meningkatkan imun dan menghindari batu ginjal melindungi sel2 dari kerusakan serta melancarkan pencernaan DAUN PANDAN : sebagai detoks, mengatasi insomnia melindungi organ2 tubuh terutama hati (lever) dari unsur2 perusak(radikal bebas) GULA AREN : anti oksidan menjaga kekebalan tubuh mampu meningkatkan energi dgn cepat dan mengatasi lelah GARAM : menjaga keseimbangan elektrolit tubuh anti bakteri dan membuat sistim syaraf menjadi relax MasyaAllah sungguh besar karuniamu , betapa banyak manfaat yg kita dapat dari kekayaan alam Indonesia, apalg ketika cuaca yg agak ekstrim begini sangat pas di konsumsi tiap hari utk menjaga kesehatan tubuh agar terlindungi dari segala penyakit Aamiin🀲🏻🀲🏻 #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Banjarbaru #PejuangGoldenApron3

4 gelas
Wedhang Jahe Merah

Wedhang Jahe Merah

Ceritanya saya sedang ingin mencoba membuat minuman jahe sendiri, moms. Ini bisa ditambah madu/teh/lemon ya moms..Hayuk ikutan membuat wedhang jahe merah sendiri moms.

Wedang alang2 gula aren..

Wedang alang2 gula aren..

Di pasar liat banyak alang2 nih. Bole jg di bkin wedang alang2. Pasti wuenak... aplg srg mendung2 skrg. Konon katanya wedang alang2 bagus buat masuk angin, batuk dan pilek.

Wedang Jahe Serai

Wedang Jahe Serai

Hujan berterusan, hawa dingin tak terhindarkan. Biar imun tubuh tetap terjaga, bikin wedang jahe serai y bunda ❀ takaran gula sesuaikan selera, karena pak ketua g suka manis, jadi saya buat tawar, kalau anak2 ingin konsumsi tinggal tambah gula / madu di gelas saji lalu tuang deh wedangnya πŸ˜‰. Kalau ada sisa bisa disimpan dikulkas ❀. Yuk ini resep yg biasa saya pakai #Cookpadcommunity_Semarang

Wedang Ronde Ubi Ungu

Wedang Ronde Ubi Ungu

5 porsi
35 menit
Wedang Cengkeh

Wedang Cengkeh

Lagi musim batuk berdahak gitu ,,, ada resep Thibbun Nabawi dari dr.Zaidul Akbar untuk membersihkan Muskus atau lendir dari saluran pernafasan ... Bisa dicoba bun ,

Bir Pletok Khas Betawi

Bir Pletok Khas Betawi

Hujan2 bikin yang anget anget yuuuk, minuman rempah rempah aseli khas Indonesia Source : Titiek Purnomo #PejuangGoldenApron3 #CocomtangPost #CookpadCommunity_Tangerang

Wedang Secang Susu Jahe Merah

Wedang Secang Susu Jahe Merah

Pagi ini badan terasa gak karuan, efek kurang tidur sepertinya. Sy mencoba membuat minuman "WedangSecang Susu Jahe Merah" agar badan fit kembali dan semangat menghadapi hr ke2 di bln Jan 2021, semoga tetap sehat dan semangat jg untuk ibu2 Cookpad dan juga bpk2 nya di seluruh Negeri, agar semakin byk ide resep masakannya. Semangat buat semuanya semoga di th ini lebih baik dr tahun sebelumnya....Aamiin.....🀲🀲 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunitu_Bogor #CiokpadIndonesia #MasakItuSaya

1-2 gelas
15 menit
Wedang susu jahe madu serai

Wedang susu jahe madu serai

Remang" cuaca malam πŸ˜…, buatnya barusan langsung cuz catat resep disini , lagi di rumah mamih suami, cuacanya dingin mau kemana" mager dah malem capek rewang seharian,,,jadi bikin seadanya yang mudah didapet,,, #PejuangGoldenApron3

Wedang Semlo khas Jogja

Wedang Semlo khas Jogja

Wedang Semlo merupakan salah satu hidangan minuman khas Keraton Yogyakarta yang konon merupakan kesukaan Sultan Hamengkubuwono IX. Minuman ini bisa dinikmati secara hangat ataupun dingin. Perpaduan dari jahe,kayu manis dan jeruk nipis ditambah jg dengan pisang menjadikan minuman ini menjadi nikmat dan segar sekali. Source: dapur illy #SemeruColam #SeleraMasakNusantaraYogya #Colam_KuloNuwunYogya #CookpadCommunity_Malang

2 porsi
Bajigur

Bajigur

Penasaran sama minuman ini. Kayaknya enak diminum pas hawanya lg dingin. Cari di Cookpad Nemu resepnya Wilda Willy Di cookmark udah lama dan baru sempet dibikin. Ikutan Rakit obat herbal dari dapur sendiri. Dapet kelas lengkuas. Bingung mau bikin minuman apa pake lengkuas jadi, dibuat bumbu masakan aja di resep sebelumnya. Nah ini, aku pake jahe buat bikin minuman. Rasanya enak juga, pertama kali nyobain sih. Source: Wilda Willy #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Malang #Rakit_HerbalDariDapur

Wedang Teh Susu

Wedang Teh Susu

Lg hujan, enak minum yang hangat2.. Bgs jg buat imun tubuh di masa pandemi ini.. Alami lebih baik.. Stay save, keep healthy Minggu 35 #PejuangGoldenApron3 #GA_TheNextLevel #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Sumbar #MasakItuSaya

Wedang Daun Mint

Wedang Daun Mint

Cocok untuk cuaca hujan saat ini Video pembuatannya bisa cek di Youtube ya πŸ™πŸ™ YT : Dapur Labib18 https://youtu.be/Pklo-15ItCw #CookpadCommunity_Solo #CookpadCommunity_Kediri #PejuangGoldenApron3 #Timlo_TimKomunitasCookpadSolo #WongSoloMasak

Wedang Uwuh ala Mama Fifian

Wedang Uwuh ala Mama Fifian

Cuaca di Bogor sedang dingin, untuk menjsga stamina saya coba buat wedang uwuh sendiri dg bahan2 yg ada, yaitu: Jahe, sereh,daun sapam, secang, kayi manis dan madu. Semua bahan direbus, disajikan saat hangat membuat tubuh nyaman dan sehat. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #MasakanRumahan

2 cangkir
15 menit
Wedang jahe simpel

Wedang jahe simpel

Pak suami lg g enak badan..terus dibikinin deh wedang jahe..biar badan anget..ditambah cuaca mendung2 syahdu gini..cocok lah..hehehe

3 gelas
-/+ 20menit
Bir Pletok

Bir Pletok

Bir pletok merupakan salah satu minuman tradisional warisan dari betawi yang punya beragam manfaat. Minuman ini awak nya di racik lantaran dahulu banyak orang betawi yang melihat warga Belanda di Indonesia. Yang mana selalu mengkonsumsi wine dalam setiap perayaan. Karena itu orang betawi juga ingin mengkonsumsi minuman serupa dalam perayaan khusus. Kata pletok sendiri diambil dari bunyi pletok saat orang Belanda membuka tutup botol. Namun Ada pula yang percaya kalau kata bir berasal dari kata bir'un yang artinya abyar atau sumber mata air. Sedangkan pletok artinya ada 3 yaitu, dibuat dari bambu, ditaruh di teko, dan dikocok sehingga berbunyi pletok. Manfaat dari bir pletok itu sendiri : Memperlancar peredaran darah, mengatasi nyeri lambung, memulihkan radang sendi, mengatasi migran dan menghangatkan badan. Source Clarissa's kitchen #Rakit_HerbalDariDapur #PejuangGoldenApron3 #Minggu_46 #Bunda_Lia #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia

Weddang kunir asem (jamu godogkan kunyit)

Weddang kunir asem (jamu godogkan kunyit)

Ide ini berawal dri budget pas"an, tpi tetap imun body ingin terjga fit. Dengan ikhtiar, bismillah... Ngeracik sendiri πŸ™‚

2 org lebih
1jam kurang