41. Wedang Ronde Pandan

Dipos pada February 23, 2022

41. Wedang Ronde Pandan

Anda sedang mencari inspirasi resep 41. Wedang Ronde Pandan yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 41. Wedang Ronde Pandan yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 41. Wedang Ronde Pandan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 41. Wedang Ronde Pandan enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat 41. Wedang Ronde Pandan adalah 5porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak 41. Wedang Ronde Pandan diperkirakan sekitar 40menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 41. Wedang Ronde Pandan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 41. Wedang Ronde Pandan memakai 13 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Cocok dimakan malam-malam atau pas dingin hujan 💕 #cookpad_paders #cookpadindonesia #PejuangGoldenApron3 #anisajengGA3 #CookpadCommunity_Bandung

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 41. Wedang Ronde Pandan:

  1. Bola ronde pandan:
  2. 150 gr tepung ketan putih
  3. 1 sdm tepung tapioka
  4. 1/5 sdt garam
  5. 50-75 ml jus pandan (dr 5lbr daun pandan+air, saring)
  6. Isi bola ronde:
  7. 1 sdm kacang tanah sangrai dan cincang
  8. 1 sdm gula palm/gula merah
  9. Kuah ronde :
  10. 100 gr gula merah
  11. 50 gr gula pasir
  12. 1 ruas jahe bakar geprek
  13. 400 ml air

Langkah-langkah untuk membuat 41. Wedang Ronde Pandan

1
Campur tepung ketan, tapioka dan garam, aduk rata. Tambahkan jus pandan. Uleni sampai bisa dpulung.
41. Wedang Ronde Pandan - Step 1
41. Wedang Ronde Pandan - Step 1
41. Wedang Ronde Pandan - Step 1
2
Campur kacang tanah dan gula palm aduk rata.
41. Wedang Ronde Pandan - Step 2
3
Buat bulatan dr adonan, lalu pipihkan dan beri isian, bulatkan. Lalu masukkan kedalam air mendidih yg menggunakan apu sedang. Masak sampai bola2 mengapung dan matang. Angkat sisihkan.
41. Wedang Ronde Pandan - Step 3
41. Wedang Ronde Pandan - Step 3
41. Wedang Ronde Pandan - Step 3
4
Campur smua bahan kuah, didihkan. Lalu saring. Campur dengan bola2 ronde.
41. Wedang Ronde Pandan - Step 4
41. Wedang Ronde Pandan - Step 4
5
Siap disajikan.
41. Wedang Ronde Pandan - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Wedang Tape

Wedang Tape

Source : Rina Okta #BhirasKitchen #CookpadCommunity #CookpadCommunity_Depok #MasakItuSaya

Bajigur

Bajigur

Minuman bajigur ini berasal dari priangan,jawa barat.konon,asal mula dari para petani yang suka menyeduh gula aren dengan air hangat sebelum pergi bertani.sampai kemudian di kombinasi kan dengan air kelapa dan komposisi lain nya sehingga di sebut bajigur.minuman ini biasanya di sajikan dengan makanan lain yang di rebus seperti pisang rebus,ubi rebus dan kacang rebus. Dan akhirnya bajigur ini menjadi minuman favorit apalagi pada masa itu kawasan jawa barat masih terasa sangat dingin.minum segelas bajigur hangat bisa menjadi doping semangat sekaligus membuat tubuh hangat. Nah.. pas banget nih tema semarak kali ini #Semarak_SehangatMinumanKu dari mba eliyana.. moga berkenan ya mba.. cucok banget nih minuman hangat nya,pas lagi musim hujan,tapi maaf ya.. itu cemilan nya cuma ada itu.hehe.. Source : Bunda Ei #SehangatMinumanKu #Semarak_SehangatMinumanKu #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CompadCommunity_Bekasi #CloverCookingLover #CookpadIndonesia

Wedang Uwuh khas Yogyakarta

Wedang Uwuh khas Yogyakarta

📌 Bpp, 04/07/2021 Sapa yg rindu Jogja.. Q mah sll rindu jogja selain kotax nyaman, kulinerx juga enak2 dan murah.. Kali nih posbar eventx ada wedang uwuh nih lgsg dah gercep dan kebetulan q ga pake gula batu ta ganti dgn madu. Minuman ini sangat cocok di masa skrg nih pademi dan musim ujan salah satux menjaga imun tubuh dan sangat bnyak ge manfaat khasiat dr wedang ini.. Manfaat Wedang uwuh : 1. Meningkatkan daya tahan dan imun tubuh 2. Menghangatkan tubuh & mengatasi masuk angin 3. Meredakan flu, pilek, batuk dan ashma 4. Efektif meredakan sakit tenggorokan 5. Meningkatkan gairah hubungan suami istri 6. Mengatasi badan pegal linu, dan badan meriang 7. Mengatasi rasa mual, perut kembung dan muntah-muntah 8. Melancarkan haid bagi wanita 9. Mengeluarkan toksin (racun) dari dalam tubuh 10. Memiliki zat flavonoid sehingga dapat membantu mengatasi rematik 11. Menghilangkan rasa lelah 12. Meredakan rasa nyeri 13. Mencegah dan meredakan gejala masuk angin 14. Menurunkan kolesterol 15.Memperkuat sistem kekebalan tubuh 16.Menghangatkan badan 17. Sebagai antioksidan. Dan masih bnyak ge.. Yakin ga mw coba dan meminumx Yukss d coba resepnya @khasjogyakarta #pekanposbar #kulaetamcocok #cookpadcomunity_kaltim #cookpadcomunity_balikpapan #DutaRecookBeraksi #DutaRecookBalikpapan

Bandrek Susu

Bandrek Susu

Bismillahirrahmanirrahim Minuman tradisional orang Sunda dari Jawa Barat, Indonesia, yang dikonsumsi untuk meningkatkan kehangatan tubuh. Minuman ini biasanya dihidangkan pada cuaca dingin, seperti di kala hujan ataupun malam hari. Bahan dasar bandrék yang paling penting adalah jahe dan gula merah, tetapi pada daerah tertentu biasanya menambahkan rempah-rempah tersendiri untuk memperkuat efek hangat yang diberikan bandrék (dikutip dari Wikipedia). Link resep : https://cookpad.com/id/resep/13785894-bandrek-susu?invite_token=mdJxQxZ2tVWPnRDW9YFU4Uor&shared_at=1625400051 Source : Mrs. Trans #PekanPosbar #CookpadCommunity_Depok

Wedang Ronde Kentang

Wedang Ronde Kentang

Ting...ting...ting...ronde...ronde...cucok sekali nyruput wedang ronde pas lagi hujan...dingin...Sayangnya abang ronde gak lewat depan rumah. Ngintip di dapurnya mbak Putri (dapur_ryuana) ada resep ronde kentang. Cus...buatlah ronde kentangnya mbak Putri (dapur_ryuana) dg penyesuaian bahan yg tersedia, sekalian menyemarakkan #LihatRecook7_Solo. #CookpadCommunity_Solo

4 porsi
Wedang Uwuh || La Bevanda Spazzatura

Wedang Uwuh || La Bevanda Spazzatura

Memeriahkan posbar geng buibu ketjeh GACC kali ini saya mempersembahkan Wedang Uwuh... wedang khas daerah Yogjakarta yang jika diartikan secara harfiah yaitu Minuman Sampah. Aneh kan? Tenang kok, bukan sampah betulan hihi melainkan komposisi rempah yang bermacam-macam sehingga tampak seperti tumpukan sampah. Manfaatnya pun beragam ya, mulai dari minuman Antioksidan, memperkuat kekebalan tubuh hingga mengurangi resiko kanker. Caranya cukup mudah... MarKiBu (Mari Kita Buat) yukk.. ~~~ È una bevanda tipica di Yogjakarta (Central Java - Indonesia) che se interpretata letteralmente è Trash Drink/La Bevanda Spazzatura. So che suona strano .. Non preoccuparti, non è una vera spazzatura 😁, ma perché usa una varietà di spezie come ingredienti, in modo che sembri una spazzatura. Questa bevanda ha anche altri benefici, dall'antiossidante, al potenziamento dell'immunità alla riduzione del rischio di cancro. Source: Nia https://cookpad.com/id/resep/13644873-wedang-uwuh?via=you_tab_saved #GACC #WedangUwuh #GACC_KreasiNuansaMerahKuning #SalamKompakSelalu #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadIndonesia #CookpadItalia #Nia #Carolina

800ml
30menit
Wedang Jeruk Peras

Wedang Jeruk Peras

Musim ujan paling enak bikin mie rebus....minumnya pun tak kalah nikmat ini sama minuman2 di angkringan😁..wedang jeruk peras....anget,seger,manis ad aasem2nya gituuuh.cobain yuuukk Source:Nur Azizah Prantoro Recook:Abuk Irun

1gelas
5menit
Teh talua

Teh talua

Kata "talua" yang berarti telur ini merupakan minuman khas Minang dengan bahan utamanya teh dan telur.dan ini biasa dijual di warung" di sumbar, dan kalau pengen memghasilkan banyak buihnya bisa dikocok dengan mixer.hasilnya nanti cantik seperti berlapis gitu. Nanti aku bikin lagi aah yang dikocok pakai mixer🤗 Ini perdana saya bikin teh talua,awalnya maju mundur sich,tapi kok penasaran, akhirnya tadi sore bikin deh,kebetulan juga lagi nggak enak body, waktu minum ini,ternyata enak dan nggak amis,badan juga jadi tambah vit, karena minuman ini juga merupakan minuman penambah stamina. Resepnya aku recook dari Akunnya uni Aziza Rahmi, untuk meramaikan acara cookpad community kalteng. #Recook_AzizaRahmi #CookpadCommunity_Kalteng

Teh Talua khas Minang (tidak amis ✔)

Teh Talua khas Minang (tidak amis ✔)

Source: HI-Dapoer Kali ini agen rahasia diajak ningmin jalan-jalan ke Sumatra. kalau ingat Sumatra, pasti dong makanan khasnya yang melegenda sampai ke mancanegara ya... rendang. Kalau saja punya kesempatan bikin, mau deh bikin rendang sendiri nggak beli mulu 😅🤭 Tapi, sebelum bikin rendang yang prosesnya makan waktu lama, mampir dulu deh ke rumah makan padang. Salah satu minuman yang ada di sana yaitu teh talua. Alkhamdulillah... kelakon bikin teh talua. Permintaan pak suami yang udah lama tapi baru terlaksana. Hehe Awalnya insecure, masa iya teh dikasih telur. STMJ aja, saya nggak pernah mau nyobain. Bismillah nyoba, dan ternyata rasanya nggak amis dan eneg. Malah kaya thai tea rasanya. Eits... ternyata minum teh talua ada manfaatnya lho. Dilansir dari liputan6.com, manfaat teh talua bagi kesehatan yaitu: 1. Menambah tenaga 2. Menjaga kesehatan mata 3. Meningkatkan stamina pria 4. Menunda lapar 5. Memenuhi kebutuhan vitamin tubuh Sementara nyoba teh taluanya dulu wes. Walaupun gk bisa bergradasi cantik karena tehnya kurang pekat, tapi tetep kerasa kok tehnya dan nggak amis. Yuk cobain juga yuk bun 😉 Link resep asli di bawah ya bun 👇 https://cookpad.com/id/resep/12316962-teh-talua-aka-teh-telur-tips-agar-tidak-amis?invite_token=oyyZyJNyWiX43t8XaAdYWdf4&shared_at=1608349041 📌 Rembang, 19 Des 2020 #AgenRahasiaKeSumatra #EkowisataMangrove #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Madiun #IcapIcipLewatDapur #KulinerNusantara

1 orang
Wedang Jahe Serai

Wedang Jahe Serai

Hujan berterusan, hawa dingin tak terhindarkan. Biar imun tubuh tetap terjaga, bikin wedang jahe serai y bunda ❤ takaran gula sesuaikan selera, karena pak ketua g suka manis, jadi saya buat tawar, kalau anak2 ingin konsumsi tinggal tambah gula / madu di gelas saji lalu tuang deh wedangnya 😉. Kalau ada sisa bisa disimpan dikulkas ❤. Yuk ini resep yg biasa saya pakai #Cookpadcommunity_Semarang

183. Wedang jahe air cangjo

183. Wedang jahe air cangjo

Selesai merebus kacang hijau masih ada sisa airnya, diminum gitu aja nggak enak tapi mau dibuang juga sayang. Akhirnya lihat2 stok rempah ternyata masih ada jahe, langsung cuss digeprek aja dan direbus bersama air rebusan kacang hijau. Biar makin sedap kasih gula kelapa dan sejumput garam, rebus dengan api kecil sampai terasa dan tercium aroma jahe. Lumayan untuk dinikmati di sore yang sejuk ☕🍞🍪 #wedangjahesederhana #BUSWAY_CANGJO #CookpadCommunity_Jakarta

Wedang Kembang Telang Jeruk Nipis

Wedang Kembang Telang Jeruk Nipis

Untuk Semarak Clover akhir minggu ini dengan tema #SeHangatMinumanKu dengan Wedang Kembang Telang yang banyak khasiat dipadukan dengan kayumanis, madu dan jeruk nipis, semua juga bahan-bahan berkhasiat asli Indonesia. Sehingga wedang sehat bukan cuma sekedar berkhasiat tapi juga harum, enak dan mudah pula didapat bahan-bahannya. Rasa wedang ini asam, manis mirip wedang jeruk nipis biasa, tapi lebih kaya dengan ditambah kayu manis dan kembang telangnya. Dan karena setiap orang mempunyai selera manis dan asam sendiri-sendiri, maka takaran gula dan jeruk nipisnya direkomendasikan sesuai selera masing-masing ya. Sedang warna ungu cantik yang dihasilkan oleh kembang telang dengan jeruk nipis sangat memukau mata memandang. Walaupun warna kembang telang sendiri biru gelap, sedang jeruk nipisnya bening, tapi perpaduannya jadikan warna yang spektakuler... Dan karena kebetulan menanam sendiri kembang telang ini dan sekaligus juga panen perdana. Yuk di coba dan dirasakan khasiatnya. Source Alfi Rosyadi #SeHangatMinumanKu #Semarak_SeHangatMinumanKu #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CloverCookingLover #CookpadCommunity_Solo #CookpadIndonesia #pejuanggoldenapron3 #LihaiRecook2_Solo #resepRhymerwid_RusticKitchen

2 gelas
10 menit
Wedang Ronde

Wedang Ronde

Wedang ronde asal mulanya dari kata ronde. Ronde merupakan minuman tradisional China, di sana ronde disebut "tangyuan". Ronde terbuat dari tepung ketan yang dibentuk bulat-bulat dan dimakan bersama kuah manis. Ketika sampai di Indonesia, di pulau Jawa ronde dimodifikasi diisi dengan kacang tanah halus atau kacang mede halus. Kuah manis dimodifikasi dengan tambahan jahe, dan gula kelapa. Penyajian ronde sekarang juga lebih variatif, ada yang menambahkan taburan kacang cincang, dan potongan roti tawar. Minggu ini dalam program arisan recook Kombes, ada resep wedang ronde dari mba Ecy. Kebetulan saya sudah lama tidak minum wedang ronde, dan cuaca sering mendung, tepat sekali untuk menikmati wedang ronde. #RecookResep_Ecy #CookpadCommunity_Bekasi #PejuangGoldenApron3 #Wedangronde #Minumantradisional

3 mangkuk
1 jam
Wedang Jeruk Sereh

Wedang Jeruk Sereh

Jln jln virtual ke surabaya nya ngintipin resep minumannya Abuk Irun 🤗🙏 yg anget n zeeeeggggeerrrrr🤤🤩 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #ComboAnjangsana_Suroboyo #minuman

Wedang Ronde (Klepon ubi)

Wedang Ronde (Klepon ubi)

Sarapan Terniat untuk misua dengan bahan seada adanya ( klepon ubinya bisa di tambah pasta pandan atau warna makanan lain biar lebih cantik)

2 orang
30 menit
Wedang Rempah

Wedang Rempah

Udaranya masih terasa dingin karena diguyur hujan dari pagi dan baru berhenti tadi sore. Jadi untuk menghangatkan badan, mari kita buat wedang rempah saja..

Jamu Kunyit Asam (es kunir asem)

Jamu Kunyit Asam (es kunir asem)

Source : Indah Kurniasari *Recook Dapur Gobyos FTC* Hari ini hari terakhir #ArisanRecook_IndahKurniasari di WAG #Foodtographyclub hampir saja mbolos karena lupa tanggal setor nya. Alhamdulillah walau jadi team mepet banget, tetep setor lahh... Terimakasih #Tim_Degendhis sudah membuat acara2 yang wawww di bulan desember ini.😊🥰 Terimakasih mbak Indah Kurniasari untuk resepnya. Resep jamu kunyit asam yang rasanya mirip prodak jamu buatan pabrik.. Setiap PMS selalu beli itu jamu, supaya tidak begitu nyeri pegal2. Alhamdulillah, dapat resep ini, Wiss skrg bikin sendiri saja. Drpd beli, boross 😂 lebih hemat dan sehat kalau bikin sendiri. Buat stock juga oke banget. 😊 Ini saya beri esbatu, karena cuaca siang ini verry hott 🌞 Tp td sempat nyobain versi hangat nya.... Mantapp juga👍 #pejuangGoldenApron3 #cookpadCommunity_solo #wongSoloMasak

1 liter
20 menit
Wedang Cengkeh

Wedang Cengkeh

Lagi musim batuk berdahak gitu ,,, ada resep Thibbun Nabawi dari dr.Zaidul Akbar untuk membersihkan Muskus atau lendir dari saluran pernafasan ... Bisa dicoba bun ,

Wedang Ronde

Wedang Ronde

Bismillah... Assalamu'alaikum...... Alhmdllh dapt ilmu baru lagi....onlineClass via Zoom oleh Mba Dwi Kurnia Putri tentang herbal yang ada didapur..... Kali ini dapat tugas buat olahan masakan/minuman dari bahan herbal.... Source : Lilis Yani https://cookpad.com/id/resep/13682571-wedang-ronde?invite_token=xUtpyjmA9vtVhP6CUUQjdGTK&shared_at=1618200594 #Rakit_herbaldaridapur #LihaiRecook10_semarang #pejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_semarang