Wedang Serbat

Dipos pada February 3, 2022

Wedang Serbat

Anda sedang mencari inspirasi resep Wedang Serbat yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Wedang Serbat yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Wedang Serbat, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Wedang Serbat enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Wedang Serbat sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Wedang Serbat memakai 3 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tengorokan ku lg ngak enak. Biasanya aku bikin ini buat melegakan tengorokan. #minumanhangat

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Wedang Serbat:

  1. 1 sendok asam jawa
  2. 1 buah gula merah
  3. 1 gelas air

Langkah-langkah untuk membuat Wedang Serbat

1
Rebus satu gelas air hingga mendidih
2
Cincang gula merah. Masukan kedalam gelas lalu tambahkan satu sendok asam jawa.
3
Tuang air mendidih kedalam gelas. Aduk aduk hingga gula dan asam jawanya larut.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

757. Wedang Jahe Susu

757. Wedang Jahe Susu

Cuaca di Jogjakartah akhir-akhir ini sedang tidak menentu. Sore tadi, cuaca mendung dan berangin. Membuat badan yang agak capek ini butuh "kehangatan". Ayah Kayana juga request yang hangat-hangat untuk menemaninya mengerjakan tugas. Pas punya stok jahe dan ada menu wedang jahe di CM karena beberapa waktu lalu liat wedang jahe beraliweran di beranda. Cusss bikin wedang jahe susu. Dari sruputan pertama, wedang jahe susu ini kerasa aroma rempahnya dan beneran bisa bikin badan jadi hangat. Saya sendiri pun bisa menghabiskan 500ml wedang jahe susu ini 😁 Untungnya 1 resep jadinya mayan banyak, jadi anak-anak juga ikut nyicip dan mereka suka. Pedes jahenya pas. Memang juarak dech resepnya Bu @siswatyelfinbachtiar #SelaluIstimewa👍😍 Oiya, cara memasaknya sedikit berbeda dengan resep aslinya. Kalau di resep aslinya, gulanya dibikin karamel terlebih dahulu, gula saya langsung ditambahkan ke air mendidih. Semoga berkenan yah Bu Sis 🙏 Source: Siswaty Elfin Bachtiar @siswatyelfinbachtiar #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron #Week2 #OlahanMinumanKayana

Wedang Jangkruk

Wedang Jangkruk

Hari ini cuacanya hujan,, jadi pengen sesuatu yang anget.. Nah pas banget nemu resep wedang Jangkruk (jahe, kencur, jeruk) ini dan semua bahannya ada di rumah pula.. Langsung eksekusi deh..hhe Rasanya enak dan seger deh.. Source : Dian Artiningsih #CookSnap_Papadaan #CookSnap_Dian #cookpadcommunity_Kalsel

Wedang Tepache : Hangat & Jaga Imun Tubuh

Wedang Tepache : Hangat & Jaga Imun Tubuh

Mungkin tepatnya ini semi Tepache, yakni Probiotik dari kulit nenas dan rempah yg setengah jadi. Setelah direbus didinginkan disuhu ruang hingga 6 jam-an, baru disaring dan simpan dikulkas. Rasanya ada sedikit asam, manis dan badan menjadi benar² hangat setelahnya. Resep ini saya kombinasi antara minuman wedang yg berisi rempah dg menambahkan kulit nenas pada saat bahan² direbus, maksudnya agar sari pati nenasnya bisa langsung terserap kedalam air. Minuman Tepache sendiri berasal dari negara Meksiko. Probiotik alami yg dibuat dari rendaman kulit nanas mentah dan beberapa bahan lainnya, lalu difermentasi selama 24 jam. Salah satu manfaat Probiotik adalah utk menjaga kesehatan pencernaan, sedangkan nenas itu sendiri memberi banyak manfaat bagi imun tubuh. Kalau Tepache adalah Probiotik yg sudah jadi dg adanya fermentasi yg menghasilkan sedikit soda, nah di Wedang Tepache ini belum sampai terfermentasi tapi nutrisinya sudah ada. Sekalian memanfaatkan kulit nenas yg #DibuangSayang, yuuuk Moms kita olah menjadi minuman kesehatan 💖 #CookpadCommunity_Sumbar #MinumanTradisional #MinumanSehat

1,5 Liter
15 menitan
514) Wedang Godong Kersen

514) Wedang Godong Kersen

Tertarik lihat resepnya mbak @cook_6168662_wa, saya langsung metik daun kersen yg pohonnya banyak tumbuh liar di pinggir jalan BSD. Kalau googling manfaat daun kersen ternyata banyak ya, diantaranya meredakan batuk, mengobati sakit kepala, menstabilkan gula darah & mengobati diabetes, juga meningkatkan sistem kekebalan tubuh (info: sehatq.com). Walaupun ada banyak manfaat, ada juga efek samping bila dikonsumsi berlebih. Sebaiknya konsultasi dengan dokter dulu sebelum konsumsi karena kondisi tiap orang bisa berbeda. (08/02/2022) https://cookpad.com/id/resep/15551986?invite_token=BNB5bY #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #Minggu-2/7-13 Februari 2022

1 gelas
15 menit
Wedang Susu Jahe👩‍🍳

Wedang Susu Jahe👩‍🍳

25.11.21...Dikala hujan pas banget ditemanin sama minuman wedang susu jahe nih, khasiatnyapun sudah ga perlu diragukan lagi untuk kesehatan tubuh, kandungan jahe dan susunya kaya akan vitamin penting untuk tubuh kita, menghangatkan dan menyehatkan tubuh. Bahan2nya pun simpel sekali, moms pasti ada stoknya di rumah. Yuuuks moms cobain buat💖👩‍🍳 Sumber Resep: @Imaami23 https://cookpad.com/id/resep/11752035-wedang-susu-jahe?invite_token=L4AVtECgz2qkSaChHcZkMuXr&shared_at=1638088732 #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost_YangAnget #PekanCooksnap #Wedangan

Bajigur

Bajigur

Pas banget untuk cuaca sore baru hujan. Maka nikmat Allah manakah yang kamu dustakan, ❤️❤️❤️ Source: @fitrisasmaya , ❤️😊 #ResepMinumanIhda #CookpadCommunity_Yogyakarta #memasakdengancinta #masakituibadah

Jamu sirih kunci

Jamu sirih kunci

Minuman ini sangat cocok untuk wanita berkhasiat untuk mengobati keputihan bau tak sedap, lendir berlebih dan membuat area kewanitaan keset dan harum

10 porsi
30 menit
Tahwa (Wedang/Kembang Tahu Kuah Jahe)

Tahwa (Wedang/Kembang Tahu Kuah Jahe)

Ini kesukaan ayahnya anak-anak, klo udah kepengen pake banget gak pake lama langsung tancap gas ke pasar gedhe Solo demi tahwa. Selesai santap trus pulang lagi ke jogja 😂 ini udah lama gak ke Solo, entah masih ada apa gak yg jual tahwa. Untuk obat kangen skalian meramaikan #PekanCooksnap dan #KopiJos_TahuIstimewa bikin tahwa saja, ehh sore kemarin ayah nya pulang kerja disuguhi tahwa langsung sumringah 😁😍 Alhamdulillahh habiisss ... 🥰 Resep ini terinspirasi dari mbak Priska Koes @erafani_2000 dan ini yang ketiga kalinya bikin setelah yg pertama dan kedua gagal 🙈teksturnya padat seperti puding 😂 nah sekarang udah tau dong tekniknya biar tekstur lembut kenyal slluuuurrppp .... 😚👌 Note : * Untuk kembang tahunya sesuaikan komposisi susu dan agar². Gunakan susu yang kental, supaya tekstur tahwa tidak terlalu padat seperti puding * Selalu panaskan kuah jahe jika akan disajikan #PekanCooksnap #KopiJos_TahuIstimewa #KopiJos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta

2 porsi
Minuman Jahe serai lemon

Minuman Jahe serai lemon

Seperti apa yang dikatakan bude Ati, ini adalah minuman anti corona😁,, hangat, dan menyegarkan ke badan, kalau lagi ga enak badan, bisa dicoba minuman ini🤗 Source @MomsFirza_310571 #genkpejuangdapur #cocomtangpost #cookpadcommunity_Tangerang

Bajigur

Bajigur

Cucok banget ngangetin saat musim hujan seperti ini🥰 Dh cukup anget dh wl tanpa selimut idup🤭eh Cukup juga ditemenin rebusan anget, tp yg ada ini cuma lembaran roti😥 Tp tak mengurangi rasa khidmat menikmatinya😋 Yuk mari….. Sumber Resep : Teh @opibun https://cookpad.com/id/resep/3558917-bajigur?invite_token=9EQ8iHbLo1eW3mqKxZWuTcxm&shared_at=1638079564 #PekanCooksnap #Wedangan #Barampaan_MinumanHangat #TimBajigur #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

2 cangkir
Wedang Jangkruk

Wedang Jangkruk

Selalu suka sama wedang-wedangan khas Yogya, termasuk ini si Wedang Jangkruk, wangi rempah nya bikin mood booster apalagi pas sore2 diminum untuk menghangatkan badan. Izin icip yaa mba @shanti_dewi dan salam kenal 🤗 #CoDePesiar_Yogyakarta #CookpadComunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron #idemasakku

2 gelas
15 menit
Jamu Rebusan Kulit Batang Rambutan

Jamu Rebusan Kulit Batang Rambutan

Bismillaah... Bagian kulit batang rambutan pun dapat dikonsumsi, bahkan sudah banyak beberapa Universitas yang ikut melakukan penilitian untuk mengeksplor setiap bagian rambutan. Dalam kulit kayu pohon rambutan ini, terkandung polifenol, flavonoid, Tanin, Saponin dan zat besi. Yang dapat dimanfaatkan untuk mengobati sariawan. Rasanya tidak pahit sama sekali, enak mirip wedang teh hijau 😍. #MasakSetiapBagian #CookpadCommunity_Bandung #AuthorsBandungHebring

Wedang Jahe Sereh Gula Merah

Wedang Jahe Sereh Gula Merah

Paksu minta dibuatkan wedang anget dan taraaaa...jadilah wedang ini #PejuangGoldenApronBatik #PejuangGoldenBatikApron

Teh Talua (Teh Telur)

Teh Talua (Teh Telur)

Suami suka bangeeeet sama teh talua, tambah stamina katanya. Jadilah contek resep kakak ipar 🙂 aslinya pakai teh hitam padang yg ga ada aroma nya, tapi saya modif pake thai tea

1 porsi
15 menit
Wedang Jahe Jeruk Nipis

Wedang Jahe Jeruk Nipis

Minuman favorit saat hujan atau saat badan mulai pegal-pegal masuk angin

1-2 orang
15 menit
Wedang telang

Wedang telang

💟21022022💖 CS : @ciciliasalamony Untuk manfaat maksimal, lebih baik kalau petik bunganya saat matahari blm terbit & bunga masih berembun💟💟 Saya tambahkan jahe&seiris jeruk nipis spy makin beraroma&kaya manfaat utk kesehatan💟💟 #PejuangGoldenBatikApron #week4 #bluepeatea

2 orang
Chai Karak/Karak Tea (Ginger flavor)

Chai Karak/Karak Tea (Ginger flavor)

Udara pagi ini lumayan dingin. Sarapan di temani chai Karak..hm enak...jahe nya menghangat kan tubuh. Dibuat dengan penyesuaian. Source Noof kitchen @Chef_Noof #Bunda _Lia #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia #Minggu5