Bajigur

Dipos pada February 7, 2022

Bajigur

Anda sedang mencari inspirasi resep Bajigur yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bajigur yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bajigur, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bajigur enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bajigur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bajigur memakai 5 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bajigur (aksara Sunda: ᮘᮏᮤᮍᮥᮁ) adalah minuman tradisional khas masyarakat Sunda dari daerah Jawa Barat, Indonesia. Bahan utamanya adalah gula aren dan santan. Untuk menambah kenikmatan dicampurkan pula sedikit jahe dan garam. Resepnya pas, enak, pas jg di resepnya ga pake kopi karna aq ga bisa minum kopi 🙈 Source : @avitaunaiya https://cookpad.com/id/resep/15742231-bajigur?invite_token=95xGEQoncBKigvr7fpyYe4bj&shared_at=1638093135 #PekanCooksnap #PekanPosbar #Wedangan #Barampaan_MinumanHangat #TimBajigur #CocomtangPost_YangAnget #CookpadCommunity_Tangerang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bajigur:

  1. 300 ml santan (65 ml santan instan + air)
  2. 1 btg kayumanis
  3. 2 ruas jahe
  4. 1 lembar daun pandan
  5. 30 gr gula jawa, sisir

Langkah-langkah untuk membuat Bajigur

1
Bakar jahe, kupas lalu geprek
Bajigur - Step 1
2
Masak santan bersama jahe bakar, kayumanis, daun pandan dan irisan gula jawa, aduk2 hingga mendidih dan gula jawa larut
Bajigur - Step 2
Bajigur - Step 2
3
Tuang dan saring ke dalam gelas, sajikan hangat
Bajigur - Step 3
Bajigur - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

465) Wedang Pokak Sripa khas Madura

465) Wedang Pokak Sripa khas Madura

Wedang pokak sripa ini adalah wedang khas Madura yg menghangatkan tubuh dengan berbagai ramuan tumbuhan tradisional yang penuh manfaat. Menurut informasi yg saya kutip dari pemilik resep mbak @Nidarudi, jenis wedang pokak sendiri ada dua macam, yg dibedakan dari jenis gula yang dipakai sebagai pemanisnya yaitu gula batu (namanya cukup Wedang Pokak) dan gula merah/gula jawa (namanya disebut Wedang Pokak Sripa). Saya hanya pakai 1 lembar daun pandan. Harusnya daun pandannya juga diiris-iris. Berhubung ini daun pandan yg sudah saya bekukan dalam keadaan tersimpul jadi tidak saya iris. Saya pakai 1 lembar saja sudah wangi banget pandannya. Gula merah juga saya pakai sedikit sekali karena gak gitu suka manis. Ini minuman yg benar-benar menghangatkan tubuh, ada pedas2 nya juga tapi wangi karena selain pandan, juga ada kayu manis. Cocok diminum hari-hari ini ya di mana cuaca tidak menentu dan sering hujan. Yuk, dicobain teman-teman 😉. (09/11/2021) https://cookpad.com/id/resep/9452083-wedang-pokak-sripa-khas-madura?invite_token=3jyVsKXfS5W4tkEUsQffUXtp&shared_at=1636440721 #CookpadCommunity_Tangerang

1 gelas
15 menit
Chai Masala atau Teh Masala (pakai fiber creme dan stevia)

Chai Masala atau Teh Masala (pakai fiber creme dan stevia)

Hujan² enaknya memang menghangatkan badan. Kali ini saya bikin Teh Masala untuk menghangatkan badan. Ini merupakan minuman yang unik menurut saya. Teh dicampur rempah². Dulu pas pertama kali coba teh masala, beli di salah satu coffee shop ternama, sudah halal certified. Harganya ternyata lumayan untuk 1 gelasnya hehehe. Akhirnya coba membuat sendiri. Selama direbus aroma harum rempah² tercium semerbak. Ketika sudah matang, langsung saya saring dan pindahkan ke gelas saji. Saya minum, ada rasa teh berpadu dengan creamynya fiber creme dan rasa rempah², maasyaaAllah sungguh nikmat dinikmati hangat² dikala hujan. Masala chai atau Teh Masala atau disebut juga teh campuran rempah-rempah adalah sebuah minuman teh berasa yang terbuat dari teh hitam dengan campuran rempah-rempah dan daun herbal India aromatik. #CocomtangPost_YangAnget #CookpadCommunity_Tangerang #masakbarengkakmin #MBKakmin_MinumanHangat

1 porsi
Wedang Jahe, Sereh, Lemon

Wedang Jahe, Sereh, Lemon

Source : bude @MomsFirza_310571 Belakangan lagi hujan terus, alergi dingin pun jadi kumat terus.. Nah salah satu minuman favoritku dikala dingin ya wedang jahe ini Seger banget di tenggorokan, apalagi pas masih hangat..hmmm yummy Cooksnap resepnya bude ati tapi takaran aku sesuaikan dengan seleraku #CookpadCommunity_Tangerang

Bandrek Susu Jahe

Bandrek Susu Jahe

Source : @Ferasty_yutakanai19 https://cookpad.com/id/resep/14243593-bandrek-susu-jahe?invite_token=BxgrtYV4f8fCLus6FTVRqj9a&shared_at=1638005873 #PekanCooksnap #PekanPosbar #Wedangan #AR_CangkirHangat #CocomtangPost_YangAnget #CookpadCommunity_Tangerang

Wedang Bandrek Susu

Wedang Bandrek Susu

Minggu ini 3C (Cooking Community Class) belajar with Mrs @mrskori 𝙈𝙚𝙢𝙗𝙪𝙖𝙩 𝙑𝙞𝙙𝙚𝙤 𝙈𝙚𝙢𝙖𝙨𝙖𝙠, beliau ini adalah seorang Youtuber yang selalu menginspirasi banyak orang untuk berkreasi dan berinovasi, terimakasih 𝙈𝙧𝙨. 𝙆𝙤𝙧𝙞 atas Sharing ilmu nya, buat saya yang awam rasanya dag dig dug saat akan take video, meski durasi hanya sebentar namun dibalik sebuah konten video yang menarik, sungguh preparation nya sangat luar, sekali lagi maturnuwun sanget, sehat dan sukses terus ya 𝙈𝙧𝙨. 𝙆𝙤𝙧𝙞... 🙏🏼😘 Dan untuk mempraktikkan ilmu dari beliau saya Cooksnap resep 𝙒𝙚𝙙𝙖𝙣𝙜 𝘽𝙖𝙣𝙙𝙧𝙚𝙠 𝙎𝙪𝙨𝙪, wedang ini sangat flexible dapat diminum hangat maupun dingin dan saya membuatnya dua versi panas dan dingin, dan keduanya memiliki sensasi segar yang berbeda, yuk cobain enak banget terasa dibadan hangat 👍🏻👍🏻😋 Source : @ #CookingCommunityClass_MembuatVideoMemasak #Spatula3CSpesialGA_MrsKori #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #SalamKompakSelalu

3 orang
30 menit
Wedang Teh Jahe Lemon

Wedang Teh Jahe Lemon

Teman saat hujan turun 🥰 #cookpadcommunity_surabaya #devalesha_drink

1 cangkir
Bajigur

Bajigur

Yeay..!! Jakarta hujan lagi,. Bikin yang hangat-hangat cucok nih. Kali ini nyontek resep dari @ihdanas Tapi santanya saya pakai santan segar dan karena tidak begitu suka kopi, jadi kopinya saya pake white cofe. Tp masih tetap oke menurut saya😃 #barampaan_minumanhangat #Timbajigur #Cookpadcommunity_Jakarta

1 orang
Wedang Uwuh

Wedang Uwuh

Hai cookpaders... Kangen rasanya menulis resep di sini. Padahal baru 1 minggu absennya 😁😁 Ini setoran posbar 3C yang terlambat,yang dikarenakan oleh sesuatu hal 😁. Tema posbar 3C minggu lalu adalah aneka Wedang dari seluruh nusantara. Karena ceritanya lagi kangen dengan kota Yogyakarta, saya membuat wedang uwuh, yang mana sering di jumpai di daerah kota Yogyakarta. Wedang ini kaya akan rempah2, selain berguna sebagai penghangat tubuh juga berguna untuk meningkatkan daya tahan tubuh dari segala penyakit. Terutama saat Covid 19 seperti ini Source : Tyas Yodha Link resep asli 👇 https://cookpad.com/id/resep/15703133-wedang-uwuh?invite_token=dqDYPhMYJ4QDFLSrSAeLSXj8&shared_at=1636959368 #CookingcommunityClass_KreasiWedangNusantara #BancakanCeria3C #SalamKompakSelalu #Cookpadcommunity_Palembang #CookpadCommunity_SumUt #MamiCay #November21

Wedang Telang Serai

Wedang Telang Serai

Alhamdulillah...terimakasih mba Neng @cook_2565851 untuk dedikasi buat Cookpadcommunity Yogyakarta maturnuwun sanget... Terimakasih buat resepnya juga... Resep asli https://cookpad.com/id/resep/11769996-teh-telang-serai?invite_token=U7dUQ9W74S7DEj9FUP66GQsW&shared_at=1633233935 #kopijos_suwuntim #kopijos #cookpadcommunity_yogyakarta

2 porsi
20 menit
Wedang Kacang

Wedang Kacang

Sudah mulai masuk musim ujan dan anginnya gede pula, pas dengan tema cookpadcommunity_tangerang, minuman yg anget2, yg ngefans kacang tanah resep ini boleh dicoba, thanks resepnya mba @nursabatiana Resep asli https://cookpad.com/id/resep/8781217-wedang-kacang?invite_token=8U1Zqv46JMiJY7sBWyhtFpEz&shared_at=1638079268ll #cocomtangPost_YangAnget #cookpadCommunity_Tangerang

Wedang Rempah

Wedang Rempah

Menemani cuaca yang lagi sering mendung dan hujan di kota cantik ini, perlu minuman yang hangat agar tubuh tetap hangat dan sehat..

Green Smoothies (Pokcoy, Ketimun, Jahe dan Air kelapa)

Green Smoothies (Pokcoy, Ketimun, Jahe dan Air kelapa)

Source : mba @Pratiwi250796 ikhtiar sehat, resolusi di th 2022 😍💪 #CookpadCommunity_Depok #PekanSehat #KreasiDepok_Smoothies #Smoothies

Jamu meredakan nyeri menstruasi

Jamu meredakan nyeri menstruasi

Bismillahiramanirrohim Berawal dari gabut.apa yang kurasakaan sungguh luar biasa menjadi fitrahnya wanita.mestruasi aja ada aja pahalanya Semoga menambah pahala buat kita semua Tetapi disisi lain Alhamdulillah menemukan solusi yang tepat selain meradakan rasa sakit menstruasi dan kegabutan yang menyenangkan Pekerjaan yang menyenangkan adalah hobby yang kita nikmati apalagi prabayar double-double deh Berapa lapis tak terhitung Yang terpenting mulai dulu aja Alhamdulillah Meskipun tidak menghilangkan 100% tapi sedikit- sedikit meredakan kram pada perut,sakit kepala gak enak badan pada sakit semua Jangan lupa iringi Minum air mineral ya mommy Supaya asupan mineral dalam tubuh terimbangi Dan tetap olah raga,jalan santai,yoga,dance gimana mommy suka aja hehe alhamdulillah pertama kali post resep jamu sederhana sealakadarnya.semoga bermanfaat #jamu tradisional #jamu pereda nyeri menstruasi #belajar buat jamu #cookpedCommunity_Tangerang #Salam kompak dan salam hangat #wanitaindonesia

Wedang Jangkruk

Wedang Jangkruk

Hari ini cuacanya hujan,, jadi pengen sesuatu yang anget.. Nah pas banget nemu resep wedang Jangkruk (jahe, kencur, jeruk) ini dan semua bahannya ada di rumah pula.. Langsung eksekusi deh..hhe Rasanya enak dan seger deh.. Source : Dian Artiningsih #CookSnap_Papadaan #CookSnap_Dian #cookpadcommunity_Kalsel

Wedang Susu Aren Jahe Madu (menjaga stamina tubuh)

Wedang Susu Aren Jahe Madu (menjaga stamina tubuh)

Bismillaah Assalaamualaikum Apa ya yang creamy tapi hangat dan manis juga sehat... Kayanya hujan-hujan gini enak kali ya buat wedang susu aren jahe madu. Resep ini terinspirasi dari wedang STMJ (Susu Telor Madu Jahe). Tapi, karena kami kurang suka dengan telur mentahnya, jadilah saya buat wedangnya gak pakai telor. Dan gula pasir saya ganti dengan gula aren semut. #susuarenjahemadu #susujahe #susujahemadu #minumanhangat #pekancooksnap #wedangan

2 gelas
30 menit
363. Wedang Tahu (Kembang Tahu)

363. Wedang Tahu (Kembang Tahu)

Ini hidangan kesukaan suami, kita mengenalnya sebagai kembang tahu. Sari kedelai lembut dengan kuah gula merah jahe. Pas kemarin Mama Cookpad ajakin jalan-jalan ke Yogyakarta, tertarik dengan resep ini, disebutnya wedang tahu. Resep asli dari account : Andriana puspita https://cookpad.com/id/resep/13856750-wedang-tahu?invite_token=5kt8UJqNCbzz2L5QKovFH2DY&shared_at=1624350866 #PekanCookSnap #CookpadCommunity_Depok

5-6 mangkuk
40 menit
133.Wedang kulit nanas

133.Wedang kulit nanas

Siapa sih yang nggak pengen punya perut rata.ups apa iya.....setelah mengeluarkan 4 orang anak.....wkwkwkwkk.setidaknya usaha ya bund kenapa enggak apalagi kebayang segeranya nanas dan kunyit.ta apalah...,ibarat jamu kunyit asem tapi ini asemnya pakai kulit nanas.ndilalah lagi banyak nanas kalo kulitnya dibuang ko sayang setelah tau manfaatnya....jadi yuk dicoba #PejuangGoldenBatikApron #MingguKedua

Bajigur Nangka

Bajigur Nangka

Pas banget sore sore selalu hujan enak nya biasa nya bikin #Wedangan polos,tapi karena minggu ini #CookpadCommunity_Kalsel lagi #Barampaan_MinumanHangat jadi lah aku memilih #TimBajigur minuman asal tanah Pasundan daerah nya Juragan di rumah karena masih ada sisa buah nangka tambahkan juga biar makin wangi aroma nya, pinter banget ummi bikin minuman pas musim hujan begini komentarnya bujang #CookpadCommunity_Borneo

2 orang
15 menit
Jamu kunyit & jeruk lemon

Jamu kunyit & jeruk lemon

Pagi pagi mau minum yang anget-anget hmm minuman ini cocok banget. Simpel nggak ribet. Tadi pagi juga nyobain bikin ini lagi. Jadi nggak beli jamu di luar lagi. Kamu, suka juga nggak minum jamu tiap hari? Cobain deh resep ini 😄

1 orang
15 menit