Wedang Jahe Merah

Dipos pada February 25, 2022

Wedang Jahe Merah

Anda sedang mencari inspirasi resep Wedang Jahe Merah yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Wedang Jahe Merah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Wedang Jahe Merah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Wedang Jahe Merah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Wedang Jahe Merah adalah 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Wedang Jahe Merah diperkirakan sekitar 10 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Wedang Jahe Merah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Wedang Jahe Merah memakai 7 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Setiap musim dingin, emak Saya pasti buat minuman hangat ini, biar badan lebih vit. Apa lagi di musim pandemi seperti sekarang ini, harus benar-benar menjaga kesahatan dengan mengkonsumsi minuman dan makanan sehat. Yuu mari hangatkan badan dengan wedang jahe Mom's. Minuman ini bisa dinikmati dengan ditambahkan susu kental manis (susu jahe merah), bisa ditambahkan jeruk nipis atau madu secukupnya sesuai selera. Untuk takaran gula pun sesuai selera ya, bisa ditambah atau dikurangi. Tidak dianjurkan untuk bumil, untuk lebih jelasnya bisa tanyakan langsung ke dr. Kandungan masing-masing ya Mom's, khawatir Saya keliru menyampaikan informasi ini. Selamat mencoba ๐Ÿค—

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Wedang Jahe Merah:

  1. 2 rimpang jahe merah (kurleb 70gr)
  2. 1 batang serai cuci bersih dan geprek
  3. 7 buah cengkeh yang sudah dicuci bersih
  4. Kayu manis secukupnya yang sudah dicuci
  5. 1 L air mineral
  6. 70-100 gr gula merah/ gula aren/ gula batu (sesuai selera
  7. secukupnya Bahan tambahan: SKM/ jeruk nipis/ madu

Langkah-langkah untuk membuat Wedang Jahe Merah

1
Bakar jahe merah sampai tercium harum, biasanya kulitnya mulai sedikit menghintam, bersihkan dengan cara dikerik bagian yang hitam dan yang kotornya.
Wedang Jahe Merah - Step 1
Wedang Jahe Merah - Step 1
Wedang Jahe Merah - Step 1
2
Haluskan jahe merah dengan cara diparut/ diblander/ digeprek, sesuai selera.
Wedang Jahe Merah - Step 2
3
Masukan air dan semua bahan dalam panci, kecuali bahan tambahan. Masak sambil terus diaduk sampai mendidih, biarkan beberapa saat mendidih kemudian matikan api, biarkan hangat lalu saring.
Wedang Jahe Merah - Step 3
Wedang Jahe Merah - Step 3
4
Susu jahe sudah bisa dinikmati selagi hangat, bisa juga ditambah susu kental manis/ madu/ jeruk. Saya hanya ditambahkan skm sudah terasa nikmat ya Mom's.
Wedang Jahe Merah - Step 4
Wedang Jahe Merah - Step 4
Wedang Jahe Merah - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Wedang Saraba

Wedang Saraba

Pas bgt lg musim hujan gini pengennya minum yg anget"aja.. Resep diadaptasi dr IG fibercreme

1 gelas
Wedang Jangkruk

Wedang Jangkruk

Wedang Jangkruk ini ternyata singkatan dari Jahe, Kencur, Jeruk disingkat jangkruk. Wedang ini manfaat nya banyak, apalagi pas hangat hangat mengalir di tenggorokan, lega plong sueger. Source : Ibu Bernadetta Endang https://cookpad.com/id/resep/13531777-wedang-jangkruk #CoboyKreco #Kreco_BernadettaEndang #coboywani #cookpadcommunity_surabaya #PejuangGoldenApron3 #dapoertara #HuntersInAction

Wedang jahe

Wedang jahe

Cuacanya nggak menentu gini mak, kebetulan si doi lagi nggak enak badan minta dibikinin yang anget2... Pas cek di kulkas ternyata masih ada beberapa jahe, langsung deh bikin wedang jahe #wedangjahe #wedangjahesereh #wedangan #wedangsimpel #cookpadindonesia #cookpadnusantara #cookpadcommunity #cookpadcommunity_solo

Wedang Jahe Sereh

Wedang Jahe Sereh

(resep 255) Mantap kan dinginยฒ di kaki gunung gini minum jahe plus aroma sereh. Masya Alloh hangaaattt... Ga nemu daun pandan di sini, ywdh yg ada aja ๐Ÿ˜…. Terima kasih inspirasinya, mba Thea Priestia (Baking Ketje) ๐Ÿ˜˜. Note: karena posisi lagi di luar rumah jadi bahanยฒnya kiraยฒ aja -181220- #cookpadcommunity_tangerang #cocomtangpost_jaheachaacha

Wedang Jahe Sereh

Wedang Jahe Sereh

Penghangat tubuh di saat musim hujan.. bisa jg untuk meredakan gejala flu dan batuk..

Wedang Ronde

Wedang Ronde

Ini anak wedok tiba tiba minta di bikinin Wedang Ronde, padahal dah sore... alhamdulillah ada semua stock di dapur, buat bikin wedang ronde... yaaa sudah cuss ke dapur dibantuin si kakak buat ini minuman, pas juga jogja mendung mendung dan herimis kecil kecil pass dehhh sama yang anget anget ini. Bisa juga ini buat setor semarak tantangan dari mb Eliyana. #SehangatMinumanku #Semarak_SehangatMinumanku #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #PejuangGoldenApron3

5 orang
1 jam
30. wedang serbat asem

30. wedang serbat asem

tema semarak clover kali ini ialah minuman hangat, enak nih mama suka buat kalo lg adem ๐Ÿคญ #ga_thenextlevel #sehangatminumanku #semarak_sehangatminumanku #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #cookpadcommunity_solo #madebyjihansungkar #jihanmustofasungkarcookpad

Wedhang rempah sehat

Wedhang rempah sehat

Bikin badan hangat n sehat di musim hujan

10 gelas
ยฑ15 menit
Wedang uwuh (minuman asli jogja)

Wedang uwuh (minuman asli jogja)

Kamis, 1 juli 2021. Pagi2 emang enak bikin yang anget2 kaya wedang ini. Manfaatnya banyak loh. Manfaat wedang uwuh: 1. Meningkatkan daya tahan tubuh 2. Menghilangkan pegal2 3. Anti oksidan 4. Menghangatkan badan 5. Melancarkan peredaran darah #pekanposbar #kulaetamcocok #cookpadcommunity_kaltim #cookpadcommunity_borneo

1 gelas
5 menit
Wedang Jahe Rempah Gula Merah

Wedang Jahe Rempah Gula Merah

Untuk menjaga stamina membuat minuman herbal sendiri murmer dg bahan yg ada di sekitar kita. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #MasakanRumahan

1 gelas
10 menit
Teh bandrek susu khas Aceh

Teh bandrek susu khas Aceh

Assalamualaikum Cookpaders #SemarakClover sabtu ini kita ke Aceh ya bersama mba yusra ๐Ÿ˜ Saya tertarik sama minuman khas aceh ini dengan teh bandreknya karena ada tambahan rempah rempah nya . Kebetulan dipalembang lagi diguyur hujan dari semalam jadi cuacanya dingin sekali , minuman ini pas sekali buat menghangatkan badan, dan membuat badan jadi bersemangat untuk memulai aktifitas . Semoga berkenan ya mba @Yusradewi , sehat sehat selalu bersama keluarga ya ๐Ÿ™๐Ÿ˜˜. Oia untuk penambahan susu di teh bandreknya optional ya, boleh tidak pakai seperti saya, tapi kalau paksu lebih suka pakai skm , rasanya lebih mantab ktnya ๐Ÿ‘Œ๐Ÿ‘๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜€. Source @nauzaery_setyo https://cookpad.com/id/resep/14295498-teh-bandrek-susu-khas-aceh?invite_token=W2xbzBhgto11CijByjpU9NBG&shared_at=1625269085 #GAQulinerAcehQu #Semarak_GAQulinerAcehQu #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #Cookpadcommunity_Palembang #WongKitoGalo #niungniung #PekanPosbar #Basidoncek_Sukosuko #Cookpadcommunity_Sumbar

2 cangkir
25 menit
Wedang Semoleng

Wedang Semoleng

Recook mb Ade Damayanti... Pilihan untuk jaga imun kita saat musim penghujan segeer hangatt.. Manfaat dari Bunga telang banyak banget kali ini dikombinasikan dengan Sereh dan jeruk lemon wah tambah sedepp.. Terima kasih ilmu Catering yangbtelah dibagikan untuk Gruop Semarang mbakk..berkah ilmunya mbakk Ade ๐Ÿ’œโค #SemangcookRecook_AdeDamayanti #CookpadCommunity_Semarang #GA_TheNextLevel #lihairecook6_Semarang

Jamu Kunyit Asam Plus Sirih dan Manjakani

Jamu Kunyit Asam Plus Sirih dan Manjakani

Manfaat jamu kunyit asam sirih dan Manjakani dapat dikonsumsi secara aman dalam jumlah yang wajar. Kunyit mengandung kurukumin yang memiliki sifat biologis yang kuat. Sementara asam dan sirih memiliki senyawa herbal yang menyehatkan tubuh. Jamu kunyit asam sirih dan Manjakani juga bermanfaat untuk kecantikan. Antioksidan yang tinggi dalam kunyit, asam, dan sirih membantu memperlambat proses penuaan dini. Daun sirih juga mampu mencegah hiperpigmentasi akibat paparan sinar UV, pemakaian kosmetik dan jerawat. #GAKuningKenanganKu #Semarak_GAKuningKenanganKu #cookpadcommunity_bandung #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #cloverscookinglover

7-8 gelas
3 Jam
Wedang Ronde Versi II

Wedang Ronde Versi II

Kenapa aku tulis versi II krn pernah kapan itu buat juga. Bedanya yg dulu pakai campuran tepung sagu. Kalau ini pakai campuran tepung beras. Aku lebih suka yg ini siih. Aku tuh suka banget sama ronde. Biasa sih selalu beli, maklum mamak males bgt kalau udh disuruh ngebulet". Tapi beli gak puas mahal pula trs dikit dptnya ๐Ÿคฃ. Ini dptnya byk jadi puas deh makannya. Resepnya aku cooksnap dari mba @thyara_kaesarina. Makasih mba resepnya. Enaaak. Aku buat jd 3 warna yg satu ungu sengaja krn msh punya byk bgt pasta talas. Hehehe... #cookpadcommunity_bogor #comboanjangsana_babaturan #pekanposbar

Wedang Teh Pankur (Pandan Kurma)

Wedang Teh Pankur (Pandan Kurma)

Source : Lila W. Lestari ๐Ÿค—๐Ÿ™ Kurma adalah jenis buah yang bisa tumbuh kapan saja sepanjang tahun. Namun umumnya, buah ini sering dipanen pada musim gugur atau awal musim dingin di negara asalnya. Alasannya, karena di musim dingin buah ini berada dalam kondisi paling segar. Buah yang juga sering disebut sebagai buah nabi ini nyatanya kaya nutrisi menguntungkan. Secara umum, kandungan utama dari buah ini adalah karbohidrat sederhana (terutama gula, seperti sukrosa dan fruktosa). Hampir 70% dari kurma terdiri dari karbohirat. Kurma juga mengandung beberapa sumber nutrisi lainnya, seperti: 7 gram serat 2 gram protein 20% kebutuhan kalium harian 14% kebutuhanย magnesiumย harian 18% kebutuhan tembaga 15% kebutuhan mangan 5% kebutuhan zat besi harian 12% kebutuhan vitamin B6 harian Tak hanya itu. Kurma juga kaya akan asupan kalsium, zat besi, vitamin K, folat, serta antioksidan seperti karoten, fenolik, avanoid, dan anthocyanin. (Hellosehat.com) #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #minuman

107. Wedang Jahe Sereh (by Bumi)

107. Wedang Jahe Sereh (by Bumi)

Musim hujan enak yang hangat hangat. Minuman yang cocok untuk menghangatkan badan. Recook dari Dina "Ummu Khal" Meramaikan cookies cocomtang juga. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Tangerang #Cocomtang #Cookies_DinaUmmuKhal

2 orang
15 menit
Wedang Secang

Wedang Secang

Bismillah. Assalamualaikum. Kali ini Semarak Clover bertema Minuman Hangat yang dicetuskan oleh pemenang mbak Eliyana. Dan saya angkat Wedang Secang yang cantik warnanya serta bisa memghangatkan tubuh disaat musih penghujan seperti ini. Semoga berkenan mbak Eliyana. #SeHangatMinumanku #Semarak_SeHangatMinumanku #CloverCookingLover #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Balikpapan #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #MasakSekeluarga

1 gelas
Jamu Temulawak

Jamu Temulawak

Memasuki musim penghujan, dan juga masih masa pandemi Covid, minum jamu menjadi salah 1 pilihan untuk menjaga imun tubuh. Selain menyehatkan juga menghangatkan ๐Ÿ˜€๐Ÿ˜€๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹ Ini enak sekali, manisnya juga pas Semoga menginspirasi.. Source: endeustv #jamu -#jamutemulawak #emponempon #CookpadCommunity_jakarta

4 porsi
1 jam
Wedang Jahe Merah Jeruk Peras

Wedang Jahe Merah Jeruk Peras

Rasa seger, manis dan sedikit hangat menjadi ciri khas minuman ini. Patut dicoba karena membuatnya cukup gampang dan tidak ribet

3 porsi
10'
Jamu Kunir Asem

Jamu Kunir Asem

Karena sejak kecil aku terbiasa minum jamu2an gini guys, jadi ketika di perantauan susah nyari mbok2 jamu yaudah deh coba jadi mboknya sendiri xixi canda (tp btw itu foto dibikin ketika lagi pulkam heee)

5 porsi