Sekuteng

Dipos pada February 20, 2022

Sekuteng

Anda sedang mencari inspirasi resep Sekuteng yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sekuteng yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sekuteng, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sekuteng enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sekuteng sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sekuteng memakai 16 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Buat bukaan beberapa hari yang lalu, bikin anget2 lah.. Pas dengan cuaca dingin setelah hujan siang nya. Dari hari pertama puasa, bukaannya pake es terus, dan ganti yg anget masya Allah... Enak nih anget2 pas perut kosong. Ga sempet poto2 syantik. Ntar lah kapan2 di edit 😁 #PejuangGoldenApron3 #minggu49

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sekuteng:

  1. Wedang Jahe
  2. 1 liter air
  3. 220 gr gula merah
  4. 30 gr jahe
  5. 3 batang sereh
  6. 3 lembar daun pandan
  7. Kacang Merah
  8. 100 gr kacang merah (bisa diganti kacang hijau)
  9. 5 sdm gula pasir (boleh di skip atau dikurangi takarannya)
  10. 500 ml air
  11. Bubur Mutiara
  12. 50 gr mutiara
  13. 300 ml air
  14. Pelengkap
  15. Roti tawar, potong kotak2
  16. Secukupnya Kental manis

Langkah-langkah untuk membuat Sekuteng

1
Rebus wedang jahe hingga mendidih. Masak kacang merah hingga matang dan air menyusut (saya pake sistem 5:30:7), sepertinya next di presto aja deh, hehehe.. Lebih lembut 🀭
Sekuteng - Step 1
Sekuteng - Step 1
2
Masak bubur mutiara dg sistem 5:30:7
Sekuteng - Step 2
Sekuteng - Step 2
3
Penyajian. Letakkan roti tawar dalam mangkuk, beri 1 sdm bubur mutiara dan 1 sdm kacang merah. Tuangi 3 sdm sayur wedang jahe, dan beri kental manis
Sekuteng - Step 3
Sekuteng - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Wedang uwuh

Wedang uwuh

Source : Agustin Kartika Dewi πŸ€—πŸ™ Wedang uwuh adalah minuman dengan bahan-bahan yang berupa dedaunan mirip dengan sampah. Dalam bahasa Jawa, wedang berarti minuman, sedangkan uwuh berarti sampah. Wedang uwuh disajikan panas atau hangat memiliki rasa manis dan pedas dengan warna merah cerah dan aroma harum(Wikipedia) #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #ComboAnjangsana_RecookBogor #minuman

Honey Jamu Murnie

Honey Jamu Murnie

5 s/d 7 orang
30 menit
Wedang ronde ceria

Wedang ronde ceria

Karna di jepang sekarang lagi musim dingin jadi enaknya kalo makan minum yg anget2. Lalu terlintaslah minuman anget yg satu ini. Liat2 bahan alhamdulillah ada semua. Ya udah deh utk menghangatkan badan akhirnya saya bikin wedang ronde ini. Biar semakin menarik saya bikin rondenya warna warni. Alhamdulillah suami suka banget. Katanya udah pas mantep bgt rasa kuah jahenya & bola rondenya juga mantap. Perpaduan yg ciamik kata suami ^_^ #PejuangGoldenApron3 #resepmingguke29

Wedang Secang Mix

Wedang Secang Mix

Sejak lama pengen bikin minuman wedang pake kayu secang~ Karena kemaren liat di pasar, jadi beli deh 1 kantong kecil 5 rebuan. Kata suami, apaan itu buat sambel? Haha otomatis saya sama pedagangnya ngakak dengernya 😜 Wedang secang mix aneka rempah lain ini enak banget diminum hangat ataupun didinginin di kulkas. Pemanisnya kasih madu saat suhu air sudah hangat ya~ Yuk recook~

Wedang Jahe

Wedang Jahe

Setoran mepet untuk tugas dari #Rakit_HerbalDariDapur. Yang kebetulan aku masuk dalam kelompok Jahe. Jahe itu jenis rempah yang selalu ada didapur. Selain karena suami dan anak-anak senang mengkonsumsi minuman beraroma jahe , juga karena jahe punya banyak khasiat dan manfaat terlebih dalam rajikan jamu tradisional yang turun temurun dari nenek moyang kita. Keren banget kelasnya, seru ilmu yang dibagikan oleh nara sumbernya, juga host cantik yang super ramah mbak Na. Terima kasih Cookpad yang selalu membuat kami tambah pinter. # PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok #CookpadIndonesia #minumancicilia

3 gelas
30 memit
Bandrek

Bandrek

Source : imaimey_ #cookpadcommunity_surabaya

Wedang Ronde (Tanpa Isian)

Wedang Ronde (Tanpa Isian)

Bismillah Masih berlangsung MRT Masak Resep Teman di Cookpad Komunitas Jakarta, saya recook resep ini. Walaupun cuaca di Jakarta saat ini tidak tentu ya, kadang panas terik, kadang turun hujan, tapi menu ini tetap enak dinikmati buat menghangatkan badan. Sedikit modifikasi saja dari resep aslinya Mba Arifah compare dengan berbagai resep. #MRT_ArifahAmrullah #CookpadCommunity_Jakarta #resepwindri2021

45 menit
Wedang Tahwa KW

Wedang Tahwa KW

ini mah ala2 anak kos, semua dikreasiin ehehe #PejuangGoldenApron3

Jamu Beras Kencur

Jamu Beras Kencur

Assalamu'alaikum Lama g lihat bibi jamu langganan lewat. Alhasil bikin sendiri aza neh buat simpanan juga dirumah 😁😁😁biar orang rumah ikut minum juga. 😍😍😍 pas buat challenge minggu ini. Salam sehat #Rakit_HerbalDariDapur #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenApron3 #KampoengRamadan #mingguke46 #KampungRamadan

Wedang Jahe

Wedang Jahe

Bismillahirrahmanirrahim... Masih setoran buat meramaikan semarak minggu ini. Semoga berkenan mba EliπŸ™ Ini enak, segeer ke badan apalagi kalau ditambah tamulawak, sayang dirumah lagi gk ada Source; Lie Anna Recook: Vicky Ummu Zahra dengan sedikit modifikasi #SehangatMinumanKu #Semarak_SehangatMinumanKu #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenApron3

Karak Tea / Chai Tea

Karak Tea / Chai Tea

Aneh ya dengan namanya? Saya juga baru tau nih. Karak chai merupakan sebutan bagi teh susu yang cukup kental dan menjadi favorit masyarakat Qatar. Dibuat malamΒ² untuk menghangatkan perut. Cocok juga dibuat saat musim penghujan. Dibuat dalam rangka mendukung #PilkadaCookpad_Ecy, saya hunting resepnya buat direcook simpel dan bahannya ada di rumah. Secara online, saya mengenal teh Desriayu saat mengikuti kelas berkebun bawang bombay yang diselenggarakan #CookpadCommunity. #CookpadCommunity_Bandung #PejuangGoldenApron3 #MingguKe39

Wedang jahe gula merah

Wedang jahe gula merah

Pas buat sore yang lagi hujan rintik-rintik ini. Hangat dan ada pedes pedesnya dari jahe. Recook : @irunkha_27 #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_AbukIrun #GenkPeDa_AbukIrun #ArisanRecook_AbukIrun #GenkPeDa_Eksis #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #GA_TheNextLevel #GAweek43

60.Jamu kunyit murni tanpa asam

60.Jamu kunyit murni tanpa asam

Kunyit berjuta manfaatnya. Saat perut agak menunjukkan gejala kembung, maag dan kruwesΒ² olah kunyit murni Sbg jamu yg setia setiap saat.πŸ˜€ #PejuangGoldenApron3

2 botol uk350ml
Wedang Jahe Kencur

Wedang Jahe Kencur

Wedang yang menghangatkan badan, cocok di nikmati saat cuaca dingin karena hujan. Source : Dapur Ning Ayu #Kreco_WonderAdmin #coboywani #cookpadcommunity_surabaya #Kreco_WonderAdmin_Naning #PejuangGoldenApron3

Wedhang Aserehe (Aren,Sereh,Jahe)

Wedhang Aserehe (Aren,Sereh,Jahe)

Sdh masuk musim hujan bawaannya pgn minum yg anget anget, pas bgt buat ngumpul bareng sm keluarga sambil menikmati gemercik hujan yg syahdu #PejuangGoldenApron3 #Minggu30 #CookpadCommunity_Surabaya #MasakSekeluarga

Wedang Jahe Merah Jeruk Peras

Wedang Jahe Merah Jeruk Peras

Rasa seger, manis dan sedikit hangat menjadi ciri khas minuman ini. Patut dicoba karena membuatnya cukup gampang dan tidak ribet

3 porsi
10'
Bandrek

Bandrek

Source : Dina "Ummu Khal Kitchen" Bandrek adalah salah satu minuman berempah yg dapat menghangatkan badan karena dikala pagi dingin2 begini 😍😍. Bagus jg tuk imun tubuh 😍😍. Jahenya tidak sy bakar tapi langsung di geprek dan dimasak aja. Oh ya lain daerah lain pula veersi bandreknya...dulu...dulu sekali sy pernah beli bandrek tapi isiannya adalah roti tawar yang dipotong dadu....naah ketika baca resepnya mbak Dina...ternyata isiannya adalah kelapa muda, ternyata tambah enaak πŸ‘πŸ‘πŸ’–πŸ’–. #CookpadCommunity_Sumbar #Basidoncek #MinumanSehat

3 gelas
25 menit
Jamu kunyit asam

Jamu kunyit asam

Source : widjie astuti Rasanya kaya kiranti yang dingin, karna aku pakein es jadinya tambah seger... #PejuangGoldenApron3 #Week30

97) wedang jahe pandan sereh kunyit

97) wedang jahe pandan sereh kunyit

Musim pancaroba dan dimasa pandemi seperti ini harus pandai pandai menjaga diri agar tubuh kita tetep sehat dan fit akhir terciptalah minuman yg menghangtkan badan ,jahe pandan sereh kunyit dan yg pasti rasanyaa hmmm buat enak dibadan #cookpadindonesia #cookpadcomunity_tangerang #dirumahsaja #wedangemponempon

Wedang jeruk nipis

Wedang jeruk nipis

#GA_thenextlevel

2 gelas