Wedang Secang

Dipos pada February 9, 2022

Wedang Secang

Anda sedang mencari inspirasi resep Wedang Secang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Wedang Secang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Wedang Secang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Wedang Secang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Wedang Secang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Wedang Secang memakai 7 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum Cookpaders.. Bikin minuman hangat dulu. Source : @jantu_sukma https://cookpad.com/id/resep/9865319-wedang-secang?invite_token=yi2USB42LwW3EjMekVbDdEkU&shared_at=1638290476 #Pekanposbar #PekanCooksnapWedangan #Mbkakmin_MinumanHangat #MasakBarengKakmin #Meetup_Cocompal #Cookpadcommunity_Palembang

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Wedang Secang:

  1. 50 gr kayu secang serut
  2. 1 lt air
  3. 80-100 gr jahe
  4. 6 butir cengkih
  5. 2 batang kayu manis
  6. 2 buah kembang lawang
  7. Secukupnya gula batu ( sy 2 sdm gula pasir

Langkah-langkah untuk membuat Wedang Secang

1
Cuci bersih semua bahan kecuali gula, bakar sebentar jahe lalu geprek
Wedang Secang - Step 1
Wedang Secang - Step 1
2
Rebus air sampai mendidih, masukkan semua bahan, masak hingga mendidih. Sampai air nya berwarna merah, matikan kompor.
Wedang Secang - Step 2
Wedang Secang - Step 2
3
Sajikan hangat.
Wedang Secang - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Masala Chai Latte ☕

Masala Chai Latte ☕

Sabtu,27 November 2021 #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #MasakanIndiaHeni #MinumanHangatHeni Masala Chai ( teh campuran rempah-rempah)adalah sebuah minuman teh berasa yang terbuat dari teh hitam dengan campuran rempah-rempah & daun herbal India aromatik.Bermula dari anak benoa India minuman tersebut menjadi tenar di seluruh penjuru dunia menjadi sebuah menu minuman di banyak kedai teh & kopi😉😋👍 Source:Meghan Splawn

2 porsi
Wedang Ronde Unicorn Isi Kacang

Wedang Ronde Unicorn Isi Kacang

Sumber : Rovita Naima #ColamMatos #Matos_WedangHangat #Matos_HangatkanHarimu #CookpadCommunity_Malang #PekanPosbar #OlahanKacangSpecial

Wedang Secang

Wedang Secang

Masih dalam edisi cuaca dingin terus cari yang hangat-hangat. Kali ini bikin resep wedang secang punya mbak @Izza_2427 🥰 #MBKakMin_MinumanHangat #MasakBarengKakMin #TehMasala #PekanCooksnap #Cookpad_CommunityPalembang #AR_CangkirHangat #Wedangan #WedangSecang

Jamu kunyit asem

Jamu kunyit asem

Semalam batuk gak henti",kepikiran buat godokan kunyit, dan sekarang alhamdullilah udah gak batuk lagi.

Bandrek

Bandrek

Bismillah Musim hujan cocoknya minum yang hangat-hangat biar badan sehat dan gak gampang flu. Kali ini share resep bandrek yang bikinnya sangat mudah dan simple serta ekspres 🤭. #PejuangGoldenBatikApron #week6

4-5 porsi
20 menit
Wedang apel

Wedang apel

Apel merupakan salah satu buah yang kaya akan antioksidan, vitamin, serat dan berbagai nutrisi lainnya. Karena kandungan nutrisinya yang bervariasi, buah yang satu ini dipercaya dapat bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Selain daging buahnya, kulit apel juga memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh. Biasanya kalau makan apel saya suka buka kulitnya hehehe, sebaiknya sih tidak perlu dikupas ya. Manfaat kulit apel yang paling menonjol dan banyak diketahui adalah untuk kesehatan kulit, ternyata banyak juga manfaatnya ya. Kali ini coba buat wedang Apel, enak lho seger juga diminum hangat hangat. Jika suka manis boleh ditambah madu atau gula ya. #wedangapel #masaksetiapbagian

2 orang
15 menit
Jamu sehat

Jamu sehat

Dari muda aku pengemar jamu ,kalau habis minum jamu itu badan aku serasa enteng dan kulit ku itu bersih ,yg tadinya jd pembeli skg aku jd penjual jamu #cookpadcommunity__bekasi

Teh Talua

Teh Talua

Konon katanya teh talua / teh telur yang khas dari Sumatera Barat ini memiliki manfaat untuk meningkatkan imunitas tubuh.

1 orang
15 menit
508) Wedang JeKaJe (Jahe, Kencur, Jeruk Nipis)

508) Wedang JeKaJe (Jahe, Kencur, Jeruk Nipis)

Tertarik dengan cerita mbak @yun_andriani yg pernah minum wedang ini pas di salah satu angkringan di kota Solo, akhirnya langsung beli bahan2nya dan eksekusi pagi ini. Hanya saya ganti jeruk nipisnya dengan lemon. Memang enak lho wedang ini. Jahe dan kencur banyak manfaatnya ya, bisa digoogling sendiri ditambah jeruk nipis/lemon, ada rasa asemnya tapi bikin segar. Sekalian kami warga Cocomtang lagi plesiran ke Surabaya, pas sudah ini. Pulang bawa oleh-oleh wedang 🤭😁. Minuman hangat segar menyehatkan. Yuk, dicobain ya 😉. (19/01/2022) https://cookpad.com/id/resep/12979760?invite_token=j1hEPa #CookiesPlesiran_AyoRek #CookpadCommunity_Tangerang

2 gelas
10 menit
Wedang Ronde

Wedang Ronde

Anget diseruput, kenyil2 manis pas buletannya dikunyah😁 Isian kacang tanah diganti gula merah trnyata oke juga 😁 #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Borneo

Bandrek Cappucino

Bandrek Cappucino

Musim hujan begini, cocok banget nih bikin yang anget-anget. Sore ini saya bikin bandrek. Disruput, aromanya haruuum dan anget banget di tenggorokan dan badan. Karena memang campuran rempahnya cukup banyak ya, ada jahe, cengkeh, kayumanis dan ada daun pandannya juga. Yang bikin spesial dari bandrek ini adalah adanya tambahan cappucino. Sebagai pecinta kopi, saya suka banget minuman yang satu ini. Jadilah Bandrek ala cafe, pecinta kopi wajib coba nih 😉. #Kopi #PekanPosbar #KopiKekinian #KopiJos_Couveeinaja #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Jamu kunir asem rempah

Jamu kunir asem rempah

Ini adalah jamu yg biasa aq buat untuk anak gadis q pas datang bulan , atau bila keluarga pada ngerasa pada g enak badan

1 panci
30 menit
Wedang Ronde Karakter

Wedang Ronde Karakter

Assalamu'alaikum selamat malam.. Malam malam begini kadang suka hujan yaa. Apalagi kondisi masih pandemi jadi stamina tetep harus dijaga. Nah, dulu kalau di rumah malam malam gini pingin yg anget dan melegakan pasti langsung cari ronde. Sekarang di Palembang katek wong jual ronde kan sedih🥺 Yaudah, bikin aja sendiri toh juga simple. Karena mau bikin yg unyu, yaudah deh kubuat karakter lebah biar imut aja🥰 #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongKito

Es gempol pleret

Es gempol pleret

Sc : @niar_arifuddin Ni bikin nya bulan lalu untuk buka puasa🤭 Syeegeerr banget Alhamdulillah, q gak pake es karena santannya q taruh di kulkas 😁 Untuk resep asli 👇👇 "(1) Resep Es Gempol Pleret oleh Niar Arifuddin - Cookpad" https://cookpad.com/id/resep/10649960-es-gempol-pleret?ref=network_feed&via=cooksnap_carousel #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #PekanPosbar #GlutenFree CooksnapAlaYurie

Wedang Rempah

Wedang Rempah

Source : Nayla's Kitchen Hampir sama dengan wedang empon-empon yg kemarin, hanya saja wedang rempah yg satu ini ada tambahan kayu manis, daun pandan & cengkeh yg menambah cita rasa serta aroma yg menenangkan 😍..g percaya? Kuy cobain ❤ #Rekreasi_Semarang #Semampir_Semarang #PekanCooksnap #Wedangan #THRTehmin_PenuhKehangatan #SemangcookHokya #CookpadCommunity_Semarang

2 gelas
Wedang Belimbing Wuluh Gula Batu

Wedang Belimbing Wuluh Gula Batu

Tahun baru dengan cerita baru, harapan baru dan juga kegiatan yang baru. Tahun ini mamah ngadain golden apron lagi, ada banyak pengalaman, tantangan dan tentunya ilmu yang bisa didapatkan dengan ikut berjuang didalamnya. Semangat membara untuk #TiketGoldenBatikApron #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

2 gelas
Wedhang Teh Nasgithel

Wedhang Teh Nasgithel

Source: @Nyoung_Inong07 #LTYogyakarta_Ika Assalamualaikum selamat malam.. . support posting untuk vote localteam Yogyakarta ,malam ini aku bikin teh Nasgithel nya mba Ika Mahendra @Nyoung_Inong07 Ganbatte mba Ika 💪💪🔥🔥,untuk merk teh nya aku pakai yang sering aku buat di rumah ya ...karena selera kan masing masing yaaa 😋😋..dan ini menurut ku paduan yang pas ....di lidah ku 😉😉,ini teh racikan ku...mana teh racikan mu?? #LTYogyakarta_Ika #CookpadCommunity_yogyakarta #SelaluIstimewa #Kopijos